Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Wah, Neymar Ingin 'Membunuh' Pemain Barcelona Karena Hal Ini

By Nina Andrianti Loasana - Selasa, 8 Agustus 2017 | 10:35 WIB
Striker Barcelona, Lionel Messi (kanan) dan Neymar, melakukan pemanasan menjelang laga melawan Juventus dalam ajang uji coba pramusim International Champions Cup di Stadion MetLife, East Rutherford, New Jersey, AS, pada 22 Juli 2017.
JEWEL SAMAD/AFP
Striker Barcelona, Lionel Messi (kanan) dan Neymar, melakukan pemanasan menjelang laga melawan Juventus dalam ajang uji coba pramusim International Champions Cup di Stadion MetLife, East Rutherford, New Jersey, AS, pada 22 Juli 2017.

Sudah Bukan rahasia umum, jika neymar amat dekat dengan pemain-pemain tim asal Spanyol, Barcelona.

Empat musim bermain bersama, menumbuhkan rasa solidaritas dan kekeluargaan diantara Neymar dan eks rekan setimnya.

Kedekatan ini pun terkadang dijalin karena kelakar dan keisengan lucu diantara mereka.

Hal ini diungkapakan Neymar dalam sebuah video yang dipublikasikan sebuah kanal Youtube bernama Complex pada Juli 2017.

Dalam video tersebut, Neymar mengungkapkan sebuah kelakar yang pernah dilakukan eks rekan satu timnya di Barcelona.

Saat itu neymar yang terkenal penggila sepatu sneakers tengah mengenakan sepatu baru bermerek Supreme X Nike Air More Uptempo.


Supreme X Nike Air More Uptempo(Youtube/Complex)

Neymar merupakan selebriti pertama yang memiliki sepatu seharga 2,5 juta rupiah tersebut. Neymar sangat menyukai sepatu ini, hingga sering mengenakannya ke berbagai tempat.

Saat tengah mengenakannya ke sebuah pertandingan, rekan satu timnya di Barcelona mengerjai Neymar di ruang ganti.

Mereka melemparkan sepatu pesepak bola asal Brasil ini ke dalam bathub berisi air sehingga Neymar tidak bisa menegenakannya lagi.

"Saya tahu mereka hanya bercanda. Tapi saya benar-benar ingin membunuh mereka karena saya sangat menyukai sepatu itu," ujar pria berusia 24 tahun ini sambil tertawa.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Youtube/Complex

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X