Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bakat Menawan Egy Maulana Menurun dari Sosok Satu Ini

By Senin, 11 September 2017 | 16:52 WIB
Syarifuddin, ayah pesepak bola timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri.
ABDI PANJAITAN/BOLASPORT.COM
Syarifuddin, ayah pesepak bola timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri.

Bakat Egy Maulana Vikri menurun dari ayahnya, Syarifuddin. Dimana ketika masih muda menjadi pesepak bola di level amatir bersama klub PS Tirtanadi.

"Bisa saya bilang demikian, kalau bakat kemampuan Egy menurun dari saya. Dari usia 4 tahun, saya sudah melihat itu dari dia," kata Syarifuddin kepada BOLASPORT.

"Posisi Saya juga waktu main bola sebagai striker. Mungkin kegagalan saya sewaktu mau main bola dulu disukseskan Egy saat ini. Amin," ucap Syarifuddin.

 

yang ngaku "Pembaca setia si Gundul, pengkoleksi poster setia BOLA" yoook silahkan ikutan program #TributetoBOLAMania KUIS INI KHUSUS DIBUAT UNTUK KALIAN

Sebuah kiriman dibagikan oleh TABLOID BOLA (@tabloid_bola) pada

"Saya termasuk yang paling disayangi dan disayangkan Parlin Siagian, karena tidak melanjutkan karir sepak bola. Saya dianggap memiliki prospek bagus saat itu," kata Syarifuddin.

Selain itu Ayah pesepak bola timnas U-19 Indonesia mengaku bahwa Egy sejak kecil membawa rejeki bagi keluarga.

Misalnya ketika waktu penabalan nama yang membutuhkan biaya.

(Baca Juga: Pemain Manchester United Ini Minta Klub Sadar Diri Jelang Liga Champions)

"Ketika mau menggelar pesta penabalan nama Egy, saya kebanjiran tawaran main bola. Sekali main saat itu 100 ribu dan itu sangat besar. Makanya pesta Egy lancar ketika itu," kata Syarifuddin.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X