Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo: Jadi Runner Up Korea Open 2017 Bukan Prestasi yang Buruk

By Susi Lestari - Senin, 18 September 2017 | 20:21 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, berada di podium kedua setelah dikalahkan Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark) pada final Korea Terbuka yang berlangsung di SK Handball Stadium, Minggu (17/9/2017).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, berada di podium kedua setelah dikalahkan Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark) pada final Korea Terbuka yang berlangsung di SK Handball Stadium, Minggu (17/9/2017).

Pasangan ganda putra nasional, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, gagal mempersembahkan gelar juara nomor ganda putra pada Korea Open 2017.

Marcus/Kevin hanya bisa menjadi runner-up setelah dikalahkan pasangan ganda putra Denmark, Mathias Boe/Carsten Mogensen.

Boe/Mogensen berhasil menundukkan Marcus/Kevin dengan skor 21-19, 19-21, 21-15 pada pertandingan final yang digelar di SK Handball Stadium, Seoul, Korea Selatan, Minggu (17/9/2017).

Dilansir BolaSport.com dari media sosial Instagram, Kevin Sanjaya Sukamuljo mengunggah foto sedang naik ke podium runner-up.

"Tempat kedua itu tidak terlalu buruk. Kami akan kembali berjuang dan akan belajar lebih keras. Terima kasih untuk dukungan dari kalian semua," tulis @kevin_sanjaya.

 

Second place is not too bad,,we back on the track n we will learn more,,thanks for all support

A post shared by Kevin Sanjaya (@kevin_sanjaya) on

Kekalahan pada final Korea Open 2017 merupakan kekalahan pertama yang didapatkan Marcus/Kevin sepanjang penampilan mereka pada babak final turnamen level superseries.

Pada tahun ini, Marcus/Kevin telah mengoleksi tiga gelar juara yakni All England Open 2017, India Open 2017, dan Malaysia Open 2017.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : instagram.com/kevin_sanjaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X