Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kembalinya Chris Paul ke Markas LA Clippers Diwarnai Keributan Sampai-sampai Mendatangkan Polisi

By Doddy Wiratama - Selasa, 16 Januari 2018 | 18:09 WIB
Momen saat Chris Paul (kanan) melawat ke Staples Center pada lanjutan laga musim reguler NBA 2017/2018, Senin (15/1/2018) malam waktu AS atau Selasa siang WIB.
twitter.com/HoustonRockets
Momen saat Chris Paul (kanan) melawat ke Staples Center pada lanjutan laga musim reguler NBA 2017/2018, Senin (15/1/2018) malam waktu AS atau Selasa siang WIB.

Momen kembalinya Chris Paul ke kandang Los Angeles Clippers, Staples Center, menyisakan beberapa kisah menarik.

Chris Paul yang saat ini memperkuat Houston Rockets datang ke Staples Center sebagai musuh pada lanjutan musim reguler NBA 2017/2018, Senin (15/1/2018) malam waktu setempat atau Selasa siang WIB.

Meskipun demikian, kedatangan Paul kali ini tetap mendapat sambutan hangat dari pendukung LA Clippers.

Chris Paul yang tercatat telah memperkuat Clippers selama 6 musim pun mendapat sebuah video persembahan yang diputar sesaat sebelum laga dimulai.

"Saya menjalani 6 tahun yang luar biasa di sini. Senang rasanya bisa kembali melihat beberapa wajah yang familier," kata Paul dikutip BolaSport.com dari ESPN.

(Baca Juga : Penderitaan Cleveland Cavaliers Terus Berlanjut Saat Menjamu Stephen Curry dkk)

Namun sambutan manis yang diterima Chris Paul berubah drastis saat pertandingan antara Houston Rockets dan LA Clippers itu berlangsung dengan panas.

Ketegangan terjadi saat laga memasuki kuarter akhir ketika Blake Griffin (pemain Clippers) terlibat perselisihan dengan Mike D'Antoni (pelatih Rockets).

Chris Paul pun berusaha membela pelatihnya dengan mengkonfrontasi Griffin yang merupakan mantan rekan setimnya di Clippers.

Tak berhenti di situ, ketegangan kembali terjadi jelang pertandingan usai yang membuat Blake Griffin dan Trevor Ariza (pemain Rockets) diusir dari laga.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Espn.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X