Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Menghilang 2 Tahun dari NBA, Chris Bosh Nyatakan Dirinya Belum Habis

By Doddy Wiratama - Jumat, 16 Februari 2018 | 19:28 WIB
Aksi Chris Bosh saat masih aktif membela Miami Heat di ajang NBA.
twitter.com/LegionHoops
Aksi Chris Bosh saat masih aktif membela Miami Heat di ajang NBA.

Mantan pemain bintang Miami Heat, Chris Bosh memaparkan niatannya untuk kembali ke ajang liga bola basket Amerika Serikat, NBA.

Sebagai informasi, Chris Bosh menjalani laga terakhirnya di NBA pada musim 2016.

Bosh terpaksa disarankan untuk menepi sejenak karena didiagnosa mengalami masalah pembekuan darah.

Padahal pada saat itu, pemain bertinggi 2,11 meter ini menjadi bagian penting dari Miami Heat dan bahkan terpilih dalam skuat NBA All Star 2016.

Pada Juli 2017, Miami Heat akhirnya melepas Chris Bosh setelah panel dokter menyatakan bahwa kondisi sang pemain tak memungkin lagi untuk bermain di NBA.

(Baca Juga : Tampil Lebih Agresif, Nikola Jokic Pecahkan Rekor Triple-Double Tercepat di NBA)

Chris Bosh pun mengutarakan niatnya untuk kembali ke ajang NBA saat tampil dalam sebuah acara bertajuk 'First Take' yang disiarkan ESPN, Kamis (15/2/2018) waktu Amerika Serikat.

Pemain yang sudah 11 kali terpilih dalam NBA All Star Games ini mengaku masih sanggup untuk bermain bola basket.

"Tidak, (karier) saya belum habis. Saya mencoba untuk melakukan comeback," kata Chris Bosh dikutip BolaSport.com dari CBS Sports.

Pemain 33 tahun ini pun yakin bisa menunjukkan kecakapannya dalam bertahan di tengah banyaknya pemain NBA saat ini yang gemar menembak 3 angka.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : twitter.com/FirstTake CBSSports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X