Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Asian Para Games 2018 - Donald Santoso Rela Tinggalkan Amerika demi Kembangkan Basket Kursi Roda Indonesia

By Delia Mustikasari - Selasa, 18 September 2018 | 21:26 WIB
Pebasket kursi roda Indonesia, Gusti Putu Putra Adyana, Donald Santoso, dan Edy Johan,  (kanan)  dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018)
TRI MEILINA/BOLASPORT.COM
Pebasket kursi roda Indonesia, Gusti Putu Putra Adyana, Donald Santoso, dan Edy Johan, (kanan) dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018)

Donald Santoso merupakan salah satu sosok penting dalam timnas bola basket kursi roda Indonesia.

Dia adalah kapten tim sekaligus pengagas basket kursi roda Indonesia. Meski dia bisa berdiri dan berjalan pelan, Donald akan memperkuat Indonesia pada Asian Para Games 2018, 6-13 Oktober mendatang.

"Saya pindah ke Indonesia pada 2017 setelah lulus S2 dari Arizona State University. Tujuannya, ingin membantu mengembangkan cabang olahraga ini dan membentuk timnas," kata Donald dalam kunjungan ke Tabloid BOLA, Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018).

Donald mengalami cedera 12 tahun lalu saat berlatih menjelang pertandingan antar SMA di Jakarta.

Saat melompat, Donald merasakan sesuatu yang berbunyi di kakinya. Tetapi, dia tidak menghiraukannya.

Saat pertandingan, Donald masih bisa tampil percaya diri. Namun, saat mendapat bola kakinya tidak bisa digerakkan.

Dia selanjutnya melakukan check-up ke rumah sakit. Dokter menyatakan bahwa lututnya bermasalah. Saat itu, mentalnya menurun dan dia mulai merasa sendirian.

Setelah menjalani operasi ketiga, Donald memutuskan kembali ke Amerika Serikat (AS). Sebelumnya, Donald menamatkan pendidikan Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP), juga di AS.


Dari kiri ke kanan Rizki Adventus (Manajer tim basket kursi roda Indonesia), Donald Santoso, Edy Johan, dan Gusti Putu Putra Adyana dalam media visit ke redaksi Tabloid BOLA di Palmerah, Jakarta, Selasa (18/9/2018). ( TRI MEILINA/BOLASPORT.COM )


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.