Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Antoine Griezmann Sempat Ingin Eksekusi Penalti ala Panenka

By Dwi Widijatmiko - Senin, 16 Juli 2018 | 01:39 WIB
Penyerang Prancis, Antoine Griezmann, bersiap mengambil tendangan penalti dalam laga final Piala Dunia 2018 kontra Kroasia, 15 Juli 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.
KIRIIL KUDRYAVTSEV / AFP
Penyerang Prancis, Antoine Griezmann, bersiap mengambil tendangan penalti dalam laga final Piala Dunia 2018 kontra Kroasia, 15 Juli 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.

Timnas Prancis sukses menjuarai Piala Dunia 2018, gelar juara dunia keduanya setelah tahun 1998.

Pada partai final, Minggu (15/7/2018) di Luzhniki Stadium, Moskow, timnas Prancis mengalahkan timnas Kroasia 4-2.

Les Bleus unggul lebih dulu lewat bunuh diri Mario Mandzukic (menit ke-18), tapi skor disamakan oleh Ivan Perisic (28').

Prancis kembali unggul lewat eksekusi penalti Antoine Griezmann (38').

Gol penalti itu krusial karena membuat Tim Ayam Jantan memasuki babak kedua dengan keunggulan 2-1.

Setelah itu Les Bleus menambah gol lewat Paul Pogba (59') dan Kylian Mbappe (65') sebelum Kroasia mencetak gol konsolasi melalui Mario Mandzukic (69').

Usai pertandingan, Antoine Griezmann mengaku dia sempat mempertimbangkan akan melakukan sesuatu yang spesial pada eksekusi penaltinya.

"Saya sempat memikirkan penalti ala Panenka, tapi ragu untuk melakukannya. Akhirnya saya memilih menendang dengan kaki terbuka," kata Griezmann seperti dikutip Bolasport.com dari L'Equipe.

Penalti Panenka dipopulerkan oleh pemain Cekoslovakia pada Piala Eropa 1976, Antonin Panenka.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Lequipe.fr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.