Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Timnas Kroasia Beberkan Kiat Sukses Hancurkan Argentina

By Verdi Hendrawan - Jumat, 22 Juni 2018 | 06:05 WIB
Ekspresi pelatih Kroasia, Zlatko Dalic, dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 kontra Nigeria di Kaliningrad Stadium, Kaliningrad, Rusia pada 16 Juni 2018.
PATRICK HERTZOG/AFP
Ekspresi pelatih Kroasia, Zlatko Dalic, dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 kontra Nigeria di Kaliningrad Stadium, Kaliningrad, Rusia pada 16 Juni 2018.

Timnas Kroasia secara mengejutkan berhasil melumat Argentina 3-0 pada matchday 2 Grup D Piala Dunia 2018 yang berlangsung di Stadion Nizhny Novgorod pada Kamis (21/6/2018) atau Jumat dini hari WIB.

Pada pertandingan tersebut, gol-gol kemenangan timnas Kroasia berhasil dicetak oleh Ante Rebic (menit ke-53), Luka Modric (80'), dan Ivan Rakitic (90+1').

Padahal, pada sepanjang pertandingan, timnas Kroasia tampil lebih banyak di bawah tekanan Argentina yang memiliki 58 persen penguasaan bola.

Seusai laga, pelatih timnas Kroasia, Zlatko Dalic, mengungkapkan kiat sukses yang mampu membuat Luka Modric dkk meraih kemenangan 3-0 atas Argentina.

"Pada babak pertama kami tampil rapat dan mampu menciptakan tiga peluang, tetapi gagal mencetak gol. Hal ini membuat saya meminta para pemain untuk menciptakan peluang lebih banyak lagi dan menekan lawan lebih tinggi pada babak kedua," ucap Zlatko Dalic seperti dikutip BolaSport.com dari BBC.

"Kami memiliki tim scout yang bagus dan berhasil menganalisis kekuatan lawan dengan baik. Kami berhasil menyesuaikan hal tersebut dengan gaya bermain kami dan mari menikmati momen besar ini," tuturnya.


Luka Modric (kanan) merayakan golnya untuk timnas Kroasia ke gawang Argentina dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 di Stadion Nizhny Novgorod, 21 Juni 2018.(JOHANNES EISELE / AFP)

Kemenangan atas Argentina ini membuat timnas Kroasia berhasil memastikan satu tempat di fase gugur Piala Dunia 2018.

Selain itu, hasil ini juga berhasil membuat timnas Kroasia sukses membalas kekalahan 1-2 yang mereka alami dari Argentina di laga pamungkas Grup H pada Piala Dunia 1998.

(Baca Juga: Kalahkan Peru, Timnas Prancis Perpanjang Rekor Apik atas Kontingen Amerika Selatan)


Editor : Beri Bagja
Sumber : bbc.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.