Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadwal Pertandingan Bulu Tangkis di Commonwealth Games 2018 - Saatnya Berjumpa Lee Chong Wei dkk

By Any Hidayati - Selasa, 3 April 2018 | 17:05 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, melakukan selebrasi setelah menang atas Chen Long (China) pada final Hong Kong Terbuka di Hong Kong Coliseum, Minggu (26/11/2017).
ISAAC LAWRENCE/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, melakukan selebrasi setelah menang atas Chen Long (China) pada final Hong Kong Terbuka di Hong Kong Coliseum, Minggu (26/11/2017).

 Ajang Commonwealth Games 2018 akan resmi dibuka di Gold Coast, Australia, pada esok hari, Rabu (4/3/2018).

Terhitung sejak hari itu pula, pesta olahraga negara-negara persemakmuran Britania Raya resmi berlangsung.

Salah satu cabang olahraga (cabor) yang akan dipertandingkan pada Commonwealth Games 2018 ialah bulu tangkis.

Beberapa negara dengan tradisi bulu tangkis yang cukup kuat yakni Malaysia, India, dan Inggris turut serta pada cabor ini.

Tak cuma sekadar berpartisipasi, ketiga negara tersebut dipastikan bakal menurunkan pemain-pemain terbaik yang mereka miliki.

(Baca Juga: Pebalap Ini Ungkap Alasan Pebalap World Superbike Sudah Jarang Hijrah ke MotoGP)

Malaysia misalnya, akan memainkan eks pebulu tangkis tunggal putra nomor satu dunia, Lee Chong Wei.

Sementara itu, India akan mengandalkan Pusarla Venkata Sindhu (tunggal putri) dan Inggris bakal menaruh harapan kepada pasangan Chris Adcock/Gabrielle Adcock (ganda campuran).

Sama seperti SEA Games dan Asian Games, Commonwealth Games juga menampilkan pertandingan beregu dan perorangan pada cabor bulu tangkis.

Berikut jadwal pertandingan bulu tangkis di Commonwealth Games 2018.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : firstpost.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X