Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dikabarkan Cedera, Pebulu Tangkis Malaysia Ini Akan Tampil pada Asian Games 2018

By Bayu Nur Cahyo - Minggu, 5 Agustus 2018 | 15:23 WIB
Pebulu tangkis ganda campuran Malaysia, Goh Liu Ying, berpose seusai konferensi pers jelang Indonesia Open 2018 di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (2/7/2018).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis ganda campuran Malaysia, Goh Liu Ying, berpose seusai konferensi pers jelang Indonesia Open 2018 di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (2/7/2018).

Pebulu tangkis spesialis ganda campuran Malaysia, Goh Liu Ying, mengindikasikan akan tetap bermain pada Asian Games 2018 meski mendapat cedera kaki pada Kejuaraan Dunia 2018.

Laju Goh Liu Ying yang berpasangan dengan Chan Peng Soon pada Kejuaraan Dunia 2018 terhenti setelah dikalahkan pasangan Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet, pada babak perempat final.

Bermain di Nanjing Olympic Sports Centre, Nanjing, China, Jumat (3/8/2018), Chan/Goh kalah dengan skor 12-21, 21-11, 10-21 dalam waktu 56 menit.

Keadaan makin diperparah setelah Goh dikonfirmasi mengalami cedera achilles tendon di tumit kakinya setelah melakoni laga tersebut.

(Baca juga: Sebelum Meninggal Dunia, Valentinus Nahak Sempat Mengaku Sudah Tidak Kuat)

"Perjalanan kami sudah berakhir pada perempat final kejuaraan dunia. Kami sangat dekat mendapat sebuah medali, tetapi masih belum bisa," kata Goh yang dilansir BolaSport.com dari New Straits Times.

"Ada beberapa aspek positif untuk di bawa kedepan saat kami berada di turnamen selanjutnya. Sampai jumpa dua minggu lagi untuk Asian Games," ucap Goh lagi.

Asian Games 2018 akan digelar di Kota Jakarta dan Palembang pada 18 Agustus-2 September mendatang.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Nst.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X