Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Denmark Open 2018 - Mimpi Buruk Pusarla Venkata Sindhu di Final India Open Terulang di Tanah Eropa

By Any Hidayati - Selasa, 16 Oktober 2018 | 17:45 WIB
Tunggal putri India, Pusarla V. Sindhu (baju pink) ,bersalaman  dengan Zhang Beiwen (Amerika Serikat) di final India Open 2018, Minggu (4/2/2018), di Siri Fort Indoor Stadium, New Delhi, India.
BADZINE.NET
Tunggal putri India, Pusarla V. Sindhu (baju pink) ,bersalaman dengan Zhang Beiwen (Amerika Serikat) di final India Open 2018, Minggu (4/2/2018), di Siri Fort Indoor Stadium, New Delhi, India.

Mimpi buruk Pusarla Venkata Sindhu di final India Open kembali terulang pada babak pertama Denmark Open 2018, Selasa (16/10/2018).

Tunggal putri andalan India tersebut lagi-lagi takluk di tangan wakil Amerika Serikat, Zhang Beiwen, seperti sembilan bulan yang lalu.

Pada babak pertama Denmark Open 2018, Sindhu kalah 17-21, 21-16, 18-21 dari Zhang di depan publik Odense Sports Park.

Pada gim pertama, Sindhu memang mulai tertinggal sejak awal pertandingan meski sempat unggul 3-1 atas Zhang.

Namun, keseluruhan gim pertama sukses dikuasai atlet Amerika Serikat berdarah China tersebut.

Pada gim kedua, Sindhu berbalik unggul tipis atas Zhang dan memenangi laga tersebut sehingga memaksa adanya gim perpanjangan.

Persaingan ketat terjadi di gim penentuan saat Sindhu maupun Zhang sama-sama bertarung untuk menyudahi perlawanan rival masing-masing.

Kekalahan tersebut seakan membuka luka lama ketika Sindhu gagal juara di depan publik sendiri pada ajang India Open 2018 Februari lalu.

(Baca Juga: Link Live Streaming Denmark Open 2018 - Anthony Ginting Ditunggu Dendam Kento Momota)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : bwfbadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X