Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kesuksesan Manchester United pada Final Liga Champions 1999 Menginspirasi Juergen Klopp

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Selasa, 24 April 2018 | 16:00 WIB
 Manajer Liverpool FC, Juergen Klopp, merayakan gol yang dicetak Mohamed Salah dalam laga Liga Inggris kontra Tottenham Hotspur di Stadion Anfield, Liverpool, pada 4 Februari 2018.
PAUL ELLIS/AFP
Manajer Liverpool FC, Juergen Klopp, merayakan gol yang dicetak Mohamed Salah dalam laga Liga Inggris kontra Tottenham Hotspur di Stadion Anfield, Liverpool, pada 4 Februari 2018.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengaku ingin mereplikasi semangat heroik Manchester United pada final 1999, jelang laga leg pertama semifinal Liga Champions kontra AS Roma pada Selasa (24/04/2018) atau Rabu dini hari WIB.

Liverpool tampil trengginas usai mampu menyingkirkan Manchester City pada babak perempat final Liga Champions.

Apalagi, mereka mampu lesatkan tiga gol tanpa balas kala hadapi Man City pada leg kedua, dalam waktu 19 menit saja.

Pencapaian performa tersebut nyatanya membuat juru taktik Liverpool, Juergen Klopp, teringat pada momen ketika Manchester United memenangi final Liga Champions edisi 1999.

Kala itu skuat asuhan Sir Alex Ferguson berhasil kandaskan Bayern Muenchen secara dramatis lewat dua gol Teddy Sheringham dan Ole Gunnar Solskjaer pada injury time jelang pertandingan berakhir.

Ironisnya, Muenchen yang saat itu dilatih Ottmar Hitzfield telah unggul satu gol sejak menit ke-6.

(Baca Juga: Patrick Vieira Bungkam saat Ditanya Peluang Melatih Arsenal Musim Depan)

Klopp pun mengaku ingin untuk melakukan hal yang sama dengan yang momen yang dialami Man United tersebut, jelang melawan AS Roma dini hari nanti.

"Adakah sesuatu yang istimewa dengan skuat didikan Sir Alex Ferguson pada masa lampau? Benar, mereka menciptakan dua gol pada waktu genting," ucap Klopp dikutip BolaSport.com dari laman Sky Sports.

"Gol itu adalah sebuah kesempatan, ketika mampu mencetak yang pertama maka lakukan lagi. Tentu kami ingin menggunakan momentum tersebut, namun bagaimanapun keadaannya kami harus mencetak gol," Klopp menambahkan.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X