Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Digandeng Red Bull Racing, Ini Target Tinggi yang Bakal Diusung Honda

By Doddy Wiratama - Rabu, 20 Juni 2018 | 08:55 WIB
 Pebalap Red Bull Racing asal Belanda, Max Verstappen, saat menjalani sesi latihan pertama (P1) GP Malaysia di Sirkuit Sepang Internasional, Kuala Lumpur, Jumat (29/9/2017).
ROSLAN RAHMAN/AFP PHOTO
Pebalap Red Bull Racing asal Belanda, Max Verstappen, saat menjalani sesi latihan pertama (P1) GP Malaysia di Sirkuit Sepang Internasional, Kuala Lumpur, Jumat (29/9/2017).

 Setelah 12 tahun bekerja sama dengan Renault, Red Bull Racing dipastikan bakal memiliki supplier power units baru mulai musim kompetisi F1 2019.

Pasalnya, tim yang berbasis di Milton Keynes, Inggris, itu resmi telah menggandeng Honda sebagai penyedia pasokan power unit mereka.

Keputusan beralih dari Renault dan Honda diambil oleh Red Bull Racing setelah melihat data perkembangan mesin keduanya pada F1 GP Canada 2018 sekitar dua pekan yang lalu.

Red Bull yang saat ini menggunakan power unit dari Renault memungkinkan melihat data milik Honda melalui "tim saudara kecil" mereka, Scuderia Toro Rosso.

Pada sisi lain, kerja sama dengan Red Bull Racing ini bakal memberi tantangan tambahan bagi Honda lantaran mulai tahun depan akan menyuplai power unit untuk dua tim sekaligus.

Tekanan semakin besar karena perusahaan asal Jepang itu mendapat sorotan tajam saat terseok-seok selama tiga musim bersama McLaren.

(Baca Juga : Beralih dari Renault ke Honda, Begini Penjelasan Bos Tim Red Bull Racing)

Meskipun demikian, Masashi Yamamoto (General Manager Honda) menyambut positif kerja sama dengan Red Bull Racing.

"Red Bull telah berhasil memenangkan beberapa balapan dan mereka memiliki sasis sangat bagus yang berarti kami akan memiliki peluang lebih besar untuk memenangkan balapan," kata Yamamoto dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X