Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Curhat Xabi Alonso untuk Timnas Spanyol dan Tanah Kelahiran

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 7 April 2018 | 17:54 WIB
Xabi Alonso dalam acara Bilbao International Football Summit (BIFS'18)
dok-marca
Xabi Alonso dalam acara Bilbao International Football Summit (BIFS'18)

Xabi Alonso mengutarakan pendapatnya mengenai timnas Spanyol di Piala Dunia nanti dalam acara Bilbao International Football Summit (BIFS'18).

Mantan pemain Liverpool, Real Madrid, dan Bayern Muenchen itu tidak malu akan keyakinannya pada negaranya di Piala Dunia 2018 Rusia nanti.

Dilansir Bolasport.com dari Marca, pria kelahiran Basque ini menyatakan kemungkinan Spanyol akan memenangkan ajang bergengsi tersebut.

"Saya melihat Spanyol berpeluang memenangkan segalanya, mereka memiliki pemain luar biasa yang berasal dari generasi yang memiliki pengalaman untuk tahu cara bermain di kompetisi ini," kata Alonso seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.


Xabi Alonso dalam acara Bilbao International Football Summit (BIFS'18)(dok-marca)

(Baca Juga: Perhatian Marcelo untuk Penggemarnya yang Rela Melakukan Hal Menyakitkan)

Xabi Alonso juga sedikit menceritakan mengenai sepak bola di tanah kelahirannya, Basque, dan empat klub asal Basque yang bermain di La Liga.

"Anda bisa berharap itu tidak mengecewakan, kita harus melihat apa yang dilakukan Eibar, sangat luar biasa. Real Sociedad, Athletic Bilbao, dan Deportivo Alaves punya kesulitan, tapi di sepak bola banyak hal-hal rumit," ujar Xabi Alonso.


Gelandang Belanda, Nigel de Jong (kiri), menendang dada pemain Spanyol, Xabi Alonso, dalam pertandingan final Piala Dunia 2010 di Stadion Soccer City, Soweto, Johannesburg, 11 Juli 2010. ( LLUIS GENE/AFP )

Dia juga membahas rekan sekotanya yang kini membela Athletic Bilbao, Aritz Aduriz.

"Sungguh luar biasa apa yang dilakukannya untuk Athletic, saya sangat senang untuknya," kata Alonso.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X