Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Manchester United Vs Stoke City Jadi Laga Paling Ditunggu Manajer Fantasy Premier League

By Kautsar Restu Yuda - Senin, 15 Januari 2018 | 17:17 WIB
Pemain Manchester United, Paul Pogba, merayakan gol Jesse Lingard ke gawang Everton pada laga Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 1 Januari 2018.
PAUL ELLIS / AFP
Pemain Manchester United, Paul Pogba, merayakan gol Jesse Lingard ke gawang Everton pada laga Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 1 Januari 2018.

Jesse Lingard menjadi salah satu alasan utama para manajer Fantasy Premier League menanti laga Manchester United melawan Stoke City.

Premier League pekean ke-23 bakal ditutup dengan partai antara Manchester United versus Stoke City.

Laga yang bakal digelar di Stadion Old Trafford, Selasa (16/1/2018) pukul 03.00 WIB, menjadi salah satu laga yang paling ditunggu oleh para manajer Fantasy Premier League (FPL).

Jesse Lingard menjadi sebab hal tersebut.

Lingard menjadi pemain yang paling banyak dibeli manajer FPL pada gameweek ke-23 ini.

Dilansir BolaSport.com dari situs resmi FPL, 1.140.488 manajer FPL memiliki Lingard dalam timnya.

Angka tersebut meningkat drastis jika dibandingkan pada gameweek ke-22, dimana Lingard dimiliki 591,825 manajer FPL atau hampir separuhnya.

Hal iini tidak mengherankan, pasalnya Lingard mencetak tujuh gol dan dua assist dalam sembilan laga trakhir di Premier League.

Ditambah harga Lingard yang hanya 6,3 juta pounds, bahkan sempat turun mencapai 5,8 juta pounds.

 

Megabintang barcelona, Lionel Messi, baru saja menahbiskan diri sebagai raja pencetak gol di liga top Eropa setelah mencetak satu gol saat Barcelona menang melawan Real Sociedad, Senin (15/1/2018) dini hari WIB. Dengan tambahan satu gol tersebut, koleksi Lionel Messi di Liga Spanyol menjadi 366 gol. Lionel Messi resmi menjadi pencetak gol terbanyak di 5 liga top Eropa sepanjang masa, sekaligus memcahkan rekor Gerd Mueller yang mencetak 365 gol. Gerd Mueller mencetak 365 gol untuk Bayern Muenchen selama 1964 hingga 1979. Pemain Jerman ini membutuhkan 427 laga Bundesliga untuk mencapainya. Sementara Lionel Messi, hanya membutuhkan 401 laga untuk menciptakan 366 gol di La Liga. Bagaimana menurut kalian? #leomessi #messi #lapulga #lionelmessi #barcelona #messi366 #laliga #ligaspanyol

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : fantasy.premierleague.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X