Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Skuat Manchester City Hampir Kembali Utuh, Hanya Menyisakan Bek Sayap Termahal di Dunia

By Kautsar Restu Yuda - Rabu, 14 Februari 2018 | 14:56 WIB
Striker Manchester City, Sergio Aguero, merayakan gol ke gawang Leicester City bersama Kevin de Bruyne dan para pemain lain pada laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (10/2/2018).
OLI SCARFF/AFP
Striker Manchester City, Sergio Aguero, merayakan gol ke gawang Leicester City bersama Kevin de Bruyne dan para pemain lain pada laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (10/2/2018).

Juru taktik Manchester City, Pep Guardiola, mengabarkan perkembangan kondisi terkini para pemain The Citizens, khususnya yang mengalami cedera.

Manchester City mendapat angin segar dalam beberapa pekan terakhir.

Hal tersebut tak terlepas dari kembali pulihnya beberapa pemain cedera, yaitu John Stones, Vincent Kompany, Fabian Delph, Ilkay Guendogan dan Leroy Sane.

Pep Guardiola kembali memberikan kabar baik bagi pendukung Manchester City, yaitu kembalinya Gabriel Jesus ke dalam skuat.

Artinya, The Citizens tinggal menyisakan Benjamin Mendy di ruang perawatan cedera.

Bek sayap termahal di dunia yang dibeli Man City dari AS Monaco seharga Rp 985 miliar ini masih absen karena cedera lutut.

(Baca Juga: 8 Menit, 7 Detik! Gonzalo Higuain Catat Rekor Gol Dobel Tercepat di Liga Champions)

"Untuk pertandingan berikutnya melawan Wigan mereka akan siap," kata Guardiola yang dikutip BolaSport.com dari London Evening News.

"Sekarang kecuali Mendy, kami memiliki semua pemain di skuat dan kami bisa menggunakannya di semua kompetisi," ucapnya menambahkan.

Meski belum pulih, kabarnya Mendy tidak akan membutuhkan waktu yang lama untuk kembali ke lapangan hijau.


Editor : Beri Bagja
Sumber : standard.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.