Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Prancis Kalah, Kipernya Bikin Rekor

By Ade Jayadireja - Sabtu, 17 November 2018 | 06:24 WIB
Kiper Prancis, Hugo Lloris, dalam laga UEFA Nations League melawan Belanda di Stadion Feijenoord, Jumat (16/11/2018)
TWITTER FRANCE TEAM
Kiper Prancis, Hugo Lloris, dalam laga UEFA Nations League melawan Belanda di Stadion Feijenoord, Jumat (16/11/2018)

Sebuah rekor diukir kiper timnas Prancis, Hugo Lloris, saat meladeni Belanda pada matchday keempat Grup 1 UEFA Nations League 2018-2019.

Hugo Lloris memang gagal menghindarkan Prancis dari kekalahan 0-2 dalam laga di Stadion Feijenoord, Jumat (16/11/2018).

"Lawan kami sangat bagus dan kami tak mampu mencapai permainan terbaik," tutur bintang Tottenham Hotspur itu seusai pertandingan.

(Baca juga: UEFA Nations League - Belanda Vs Prancis, Oranje Belajar dari Pengalaman Selalu Kalah)

Kendati demikian, setidaknya Hugo Lloris sudah menunjukkan perfoma gemilang di bawah mistar gawang.

Sebanyak sembilan penyelamatan ia catatkan dalam laga kali ini.

Dalam 10 tahun terakhir, tak ada kiper Prancis yang mencatatkan penyelamatan sebanyak Lloris di satu pertandingan.

Lloris sendiri menjadi salah satu komponen penting di balik kesuksesan Prancis menjuarai Piala Dunia 2018.

Selepas pesta sepak bola sejagat di Rusia, ia mengawal gawang Prancis dalam dua pertandingan dan mengalami tiga kali kebobolan.

(Baca juga: UEFA Nations League - Prancis Cuma Butuh Seri, Blaise Matuidi Enggan Remehkan Belanda)


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : twitter.com/OptaJean

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X