Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Kontra AC Milan, Sejumlah Pilar Penting Juventus Terpaksa Tak Bisa Main

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Senin, 26 Maret 2018 | 05:41 WIB
 Gonzalo Higuain (kanan) merayakan gol dia untuk Juventus ke gawang Atalanta pada laga Liga Italia di Stadion Allianz Turin, 14 Maret 2018.
MARCO BERTORELLO / AFP
Gonzalo Higuain (kanan) merayakan gol dia untuk Juventus ke gawang Atalanta pada laga Liga Italia di Stadion Allianz Turin, 14 Maret 2018.

 Juventus akan menghadapi AC Milan pada pekan ke-30 Liga Italia, Sabtu (31/03/2018). Sejumlah pilar penting Juventus absen dengan berbagai pertimbangan.

Dua bek andalan Juventus, Alex Sandro dan Giorgio Chiellini, diperkirakan tidak akan memperkuat si Nyonya Tua saat menghadapi AC Milan pada Sabtu,(31/03/2018).

Keputusan tersebut diketahui usai Juventus memilih mengistirahatkan keduanya.

Langkah itu diambil agar mereka bugar kala dimainkan dalam leg pertama perempat final Liga Champions menjamu Real Madrid empat hari setelahnya, Rabu (04/04/2018).

Dua pemain tersebut disinyalir akan mengalami kelelahan andai tak diistirahatkan usai membela timnas pada jeda internasional 23 dan 27 Maret 2017.

(Baca Juga: Gerard Pique dan Memori Menyakitkan Bersama Sir Alex Ferguson dan Manchester United)

Dilansir BolaSport.com dari laman Football Italia, penyerang Kroasia, Mario Mandzukic, dikabarkan pulang ke Turin lebih cepat, begitu juga dengan pemain Kroasia lainnya.


Kiper Inter Milan Samir Handanovic (kiri) berupaya meninju bola sundulan striker Juventus Mario Mandzukic (kanan) dalam partai Liga Italia di Stadion Allianz Turin, 9 Desember 2017.(MARCO BERTORELLO / AFP)

Dengan waktu istirahat yang lebih, Mandzukic jelas akan dipertimbangkan untuk dimainkan menghadapi AC Milan.

Mandzukic kemungkinan besar akan diplot di posisi penyerang kiri di belakang striker.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X