Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pep Guardiola dan Siksaan Mental serta Fisik di Manchester City

By Firzie A. Idris - Selasa, 17 April 2018 | 22:45 WIB
 Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola, dalam laga final Piala Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Wembley, London, pada 25 Februari 2018.
ADRIAN DENNIS/AFP
Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola, dalam laga final Piala Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Wembley, London, pada 25 Februari 2018.

Kejeniusan Pep Guardiola membawa Manchester City jadi juara Premier League 2017-2018.

Lebih dari hanya sekadar kampiun, Pep Guardiola membawa City memecahkan rekor demi rekor Liga Inggris.

Beberapa rekor yang bisa dilewati oleh Pep adalah rekor poin di EPL (95) yang kini dipegang Chelsea pada 2004-2005 dan catatan 103 gol, juga oleh Chelsea pada 2009-2010.

Pada September 2016, saya menulis tentang “lompatan kuantum” City di bawah Pep Guardiola, bahwa Man City merupakan langit dan bumi dengan ketika dilatih bos terakhir mereka, Manuel Pellegrini.

Filosofi Manchester City sama-sama menyerang, tetapi Pep melakukannya dengan sangat elegan nan energik, seperti memadukan balet dengan hard core rock and roll dalam satu simfoni.

Pep hanya ingin memainkan sepak bola menyerang.

Hal ini terlihat dari cara berpikir yang ia tuangkan di buku Pep Confidential, bahwa Pep hanya mengenal satu pakem: Serang, serang, dan serang!

Ide singular ini bak gayung bersambut dengan pemikiran yang Manchester City inginkan, yakni memainkan beautiful football.

(Baca Juga: 4 Pemain Manchester United Akan Dibiarkan Pergi Akhir Musim ini, Termasuk Paul Pogba)

Namun, untuk segala pencapaian nan keindahan di lapangan, kerja keras sangat besar di baliknya sering tak terlihat.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X