Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Persija Tegaskan Timnya Bukan Cuma Soal Riko dan Simic

By Muhammad Robbani - Kamis, 24 Mei 2018 | 20:48 WIB
Kiper Persija Jakarta, Daryono, berjabat tangan dengan penyerang Persipura Jayapura, Marcel Sacramento di Stadion Pakansari, Kamis (24/5/2018)
MEDIA PERSIJA
Kiper Persija Jakarta, Daryono, berjabat tangan dengan penyerang Persipura Jayapura, Marcel Sacramento di Stadion Pakansari, Kamis (24/5/2018)

Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra tak khawatir soal potensi penjagaan ketat Marko Simic dan Riko Simanjuntak oleh Persipura Jayapura.

Persija akan menjamu Persipura Jayapura pada lanjutan Liga 1 pekan ke-10 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jumat (25/5/2018), pukul 20.30 WIB.

Riko dan Simic jadi incaran klub-klub lawan dengan niat mematikan permainan Persija Jakarta.

"Soal strategi mereka mau mematikan Simic atau Riko, kita akan lihat di pertandingan nanti," kata Stefano Cugurra dalam jumpa pers, Kamis (24/5/2018).

"Sebenarnya kami juga belum menentukan siapa yang akan bermain karena masih ada satu latihan lagi," ujarnya menambahkan.


Pemain Persija, Riko Simanjuntak, melakukan dribel pada laga Piala AFC 2018 kontra Home United di Stadion Utama GBK, Selasa (15/5/2018).(MAULANA MAHARDIKA/KOMPAS.COM)

(Baca juga: Yan Pieter Nasadit Wajib Buktikan Diri di Latihan untuk Dipilih Melawan Persipura)

Pria yang karib disapa Teco menyebutkan bahwa Persija bukan hanya soal Simic dan Riko, tetapi satu unit kesatuan tim.

"Simic dan Riko pemain baru tapi punya adaptasi yang luar biasa. Pemain seperti ini pasti sudah dipantau lawan juga. Riko dan Marko main bagus tahun ini," ujarnya menambahkan.

"Tapi tim kami bukan hanya dua pemain saja, pemain lain juga bagus. Kami tak boleh mati satu atau dua pemain langsung kalah," ucap pelatih asal Brasil.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X