Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSM Makassar Masih Dibayang-bayangi oleh Laga Kandang Usiran, di Antaranya Saat Menjamu Persija dan Persib

By Irfa Ulwan - Kamis, 19 Juli 2018 | 23:07 WIB
Pemain PSM Makassar, M Rachmat, disambut rekan setim seusai membobol gawang Bhayangkara FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Minggu (15/7/2018).
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Pemain PSM Makassar, M Rachmat, disambut rekan setim seusai membobol gawang Bhayangkara FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Minggu (15/7/2018).

PSM Makassar masih akan dibayang-bayangi oleh kelaikan Stadion Andi Mattalatta di putaran kedua Liga 1 2018 mendatang.

Tampaknya, sebuah laga kandang "usiran" di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, kala menjamu Bhayangkara FC, 15 Juli silam takkan jadi yang pertama sekaligus terakhir bagi PSM Makassar.

Pasalnya, PSM kemungkinan besar masih akan menggelar beberapa laga kandangnya di luar Makassar.

Hal ini terkait dengan kelaikan Stadion Andi Mattalatta yang dijadikan venue home mereka, masih kurang dari segi penerangan.

(Baca Juga: Jelang Arema FC Vs Sriwijaya FC - Alfin Tuasalamony Berhasrat Membalaskan Dendamnya)

Berdasarkan hasil verifikasi stadion yang dirilis PT Liga Indonesia Baru (LIB), penerangan stadion kebanggaan warga Makassar itu baru menyentuh angka 603 lux.

Adapun standar minimal yang ditetapkan PT LIB adalah 800 lux, dari 1200 lux standar yang telah ditetapkan FIFA.

Oleh karena itu, laga kandang Juku Eja, julukan PSM Makassar, yang dimainkan pada malam hari otomatis tak bisa diselenggarakan di Stadion Andi Mattalatta.

Dinukil BolaSport.com dari Tribun Timur, menurut regulasi yang dikeluarkan PT LIB, klub masih bisa menggelar pertandingan di stadion yang telah didaftarkan. Hanya saja, perlakuan itu hanya untuk pertandingan yang digelar pada sore hari.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : makassar.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X