Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Fokus Alfredo Vera untuk Selamatkan Sriwijaya FC, Uang Cuma Sekadar Bonus

By Irfa Ulwan - Jumat, 16 November 2018 | 22:16 WIB
 Pelatih Persipura, Alfredo Angel Vera saat jumpa pers pra-laga timnya kontra Persib di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (11/11/2016).
BUDI KRESNADI/JUARA.net
Pelatih Persipura, Alfredo Angel Vera saat jumpa pers pra-laga timnya kontra Persib di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (11/11/2016).

Pelatih Sriwijaya FC, Angel Alfredo Vera tengah fokus untuk menyelamatkan Sriwijaya FC dari jurang degradasi. Terkait kucuran bonus, Vera tak terlalu berorientasi ke sana.

Sriwijaya FC akan menghadapi partai krusial menghadapi sesama tim penghuni papan bawah klasemen sementara Liga 1 2018.

Bertandang ke Stadion Sultan Agung, Bantul, Sriwijaya FC berambisi mengalahkan PS Tira untuk segera menjauh dari jurang degradasi.

Eks Presiden SFC, Dodi Reza Alex Noerdin, kembali menjanjikan kucuran uang sebagai bonus andai SFC dapat meraih kemenangan penting pada laga tersebut.

Seluruh awak tim Laskar Wong Kito sudah sempat merasakan kucuran bonus dari anak dari Gubenrur Sumatra Selatan itu, Alex Noerdin.

(Baca juga: Update Klasemen 3 Besar Liga 1 Setelah Laga PSM Vs Persija, Jarak Kembali Melebar!)

Andai berhasil memetik tiga poin, seluruh tim akan kembali mendapat guyuran bonus untuk yang kedua kalinya setelah menerimanya pasca mengalahkan Barito Putera beberapa waktu yang lalu.

Namun, Pelatih Sriwijaya FC, Angel Alfredo Vera mengatakan hanya akan terfokus kepada pertandingan demi mendapat hasil maksimal.

Dirinya telah menginstruksikan kepada anak asuhnya untuk bermain dengan ketat dan disiplin dalam laga kali ini.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : palembang.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X