Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Media Kenamaan Asia Soroti Kepindahan Evan Dimas Darmono ke Barito Putera

By Nungki Nugroho - Rabu, 26 Desember 2018 | 15:15 WIB
Media kenamaan Asia, Foxsport Asia turut mewartakan kepindahan Evan Dimas Darmono ke Barito Putera pada Rabu (26/12/2018).
FOXSPORTASIA
Media kenamaan Asia, Foxsport Asia turut mewartakan kepindahan Evan Dimas Darmono ke Barito Putera pada Rabu (26/12/2018).

Media kenamaan Asia, Foxsportasia, turut mewartakan kepindahan gelandang muda berbakat timnas Indonesia, Evan Dimas Darmono, ke Barito Putera pada bursa transfer akhir musim 2018.

Setelah sempat dikaitkan dengan Persebaya Surabaya, Evan Dimas Darmono akhirnya mengumumkan klub barunya untuk kompetisi musim 2019.

Evan Dimas telah resmi dipinang oleh Barito Putera pada Selasa (25/12/2018).

Kabar transfer gelandang timnas Indonesia ini lantas menarik perhatian media asing, Fox Sports Asia.

(Baca Juga: Winger Timnas Indonesia Sudah Tak Sabar Dilatih Simon Mcmenemy)

Media kenamaan di Asia itu turut mewartakan kepindahan Evan dari kontestan Liga Super Malaysia, Selangor FA, ke tim Liga 1 2019, Barito Putera.

"Evan yang berstatus bebas transfer sejak November sempat dikaitkan dengan Persebaya dan Bhayangkara FC. Tetapi pemain berusia 23 tahun telah sepakat bergabung dengan Barito Putera," tulis Foxsport Asia pada Rabu (26/12/2018).

Kepindahan Evan Dimas ke Barito tentu menuai tanda tanya mengingat ia begitu diinginkan oleh Persebaya.

Namun, masih belum jelas apa alasan Persebaya tak mampu mendatangkan produk lokal Kota Pahlawan tersebut.

(Baca Juga: Rumor Transfer Liga 1- Diincar Kalteng Putra, Berikut Harga Pasaran Diego Forlan)


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : foxsportsasia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X