Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kronologi Pengunduran Diri Teco Versi Bos Persija Jakarta

By Muhammad Robbani - Sabtu, 5 Januari 2019 | 11:09 WIB
       Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (30/6/2018).
MAULANA MAHARDIKA/KOMPAS.COM
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (30/6/2018).

Direktur Utama Persija Jakarta, Gede Widiade membeberkan kronologi mundurnya Stefano Cugurra alias Teco sebagai pelatih Macan Kemayoran.

Sebelumnya, Gede Widiade sudah pernah membuat pernyataan bahwa pihaknya sepakat untuk memperpanjang kontrak pelatih asal Brasil itu.

Berdasarkan evaluasi tim, Teco memenuhi persyaratan untuk tetap dipertahankan.

Keinginan Persija untuk tetap dilatih Teco juga disambut baik oleh yang bersangkutan, namun pada akhirnya eks pelatih fisik Persebaya itu memilih tak lagi melanjutkan karier bersama klub Ibu Kota.

"Ada 10 unsur penilaian, di antaranya tepat waktu, sama pemain sinkron, jujur, tidak neko-neko. Sedikit yang dia kurang, dia tidak mengerti suporter," kata Gede Widiade, Jumat (4/1/2019).

"Tapi dari tahun ke tahun, dia mulai mengerti. Di Jakarta, butuh entertaint. Caranya, menang dan memberikan kepuasan dalam bentuk entertaint, mainkan Bepe (Bambang Pamungkas) dan Ismed Sofyan."

"Di situ dia agak kurang. Dari total evaluasi, nilai Teco 8,5. Dia tidak diperpanjang apabila nilai di bawah 6," jelasnya.

(Baca juga: Susunan Tim Pelatih Timnas U-22 Indonesia yang Akan Membantu Indra Sjafri)

Ditambahkan pengusaha asal Jawa Timur, Teco pun mengaku bahagia bersama Persija dan meminta bonus atas persembahan prestasi yang diberikannya.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Lazio
33
52
7
Atalanta
31
51
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.