Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Marquez Marah-marah Sendiri Saat Jajal Motor Bebek Honda di Motegi

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 3 Desember 2017 | 21:56 WIB
Marc Marquez saat tampil di acara Honda Racing Thanks Day yang berlangsung di Sirkuit Motegi, Jepang (3/12/2017)
ISTIMEWA
Marc Marquez saat tampil di acara Honda Racing Thanks Day yang berlangsung di Sirkuit Motegi, Jepang (3/12/2017)

Duo pebalap Repsol Honda, Marc Marquez dan Dani Pedrosa, menghadiri acara Honda Racing Thanks Day yang berlangsung di Sirkuit Motegi, Jepang, Minggu (3/12/2017).

Bersama para pebalap Honda Racing Corporation (HRC) dari kejuaraan lainnya, Marc Marquez dan Dani Pedrosa mendapat kesempatan untuk menjajal motor bebek Supercub.

Dua pebalap asal Spanyol itu dan 12 pebalap motor lainnya beradu cepat memacu motor yang memiliki tampilan retro tersebut.

Meski perlombaan berlangsung dengan canda tawa antar-pebalap, Pedrosa dan Marquez tetap menjadi pebalap yang finis pertama.

(Baca Juga: Juara F2 Antusias Menyambut F1 2018 bersama Alfa Romeo Sauber)

Dani Pedrosa menjadi juara sedangkan Marc Marquez harus puas menjadi runner-up.

"Sangat bagus. Sangat menyenangkan, kami menikmatinya," ujar Marc Marquez selepas balapan.

"Hanya saja beberapa pebalap berpikir kalau ini balapan motocross dan mereka melaju ke gravel," kata kampiun MotoGP 2017 itu sambil tertawa.

Akan tetapi Marc Marquez juga ikut-ikutan tampil bak pebalap motocross saat hendak memasuki pitlane.

Sempat sedikit melebar, Marc Marquez hampir terjatuh dari motornya.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Instagram.com/9326champs, Youtube.com/Honda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X