Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Aspal Baru Sirkuit MotoGP Inggris Menuai Pujian dari Cal Crutchlow

By Akbar Rosidianto - Kamis, 17 Mei 2018 | 02:09 WIB
Pebalap LCR Honda, Cal Crutchlow (kanan), memberikan ucapan selamat bagi Marc Marquez yang menjadi runner-up seri pertama MotoGP Qatar di Sirkuit Losail, Qatar (18/3/2018).
DOK. MOTOGP
Pebalap LCR Honda, Cal Crutchlow (kanan), memberikan ucapan selamat bagi Marc Marquez yang menjadi runner-up seri pertama MotoGP Qatar di Sirkuit Losail, Qatar (18/3/2018).

Pebalap MotoGP dari tim LCR Honda, Cal Crutchlow, memberikan testimoni setelah menjajal Sirkuit Silverstone, Inggris, yang telah menjalani proses resurface alias diaspal ulang.

Cal Crutchlow menjajal Sirkuit Silverstone baru tersebut pada Senin (14/5/2018).

Crutchlow mencoba permukaan aspal baru tersebut dengan mengendarai Honda RC213V-S, motor versi jalanan dari tunggangannya.

Menurut pebalap LCR Honda ini, ada banyak perkembangan yang terjadi di Silverstone.

"Mereka telah melakukan pekerjaan yang hebat dan saya mengatakan ini bukan karena saya berada di Silverstone maupun karena saya orang Inggris," kata Cal Crutchlow dikutip Bolasport.com dari Motorcyclenews.

( Baca Juga : Pep Guardiola Banting Setir ke Dunia Golf Setelah Rebut Trofi Premier League)

Tampaknya pebalap berusia 32 tahun ini serius dengan apa yang dia omongkan.

Crutchlow menjelaskan bahwa para pebalap memang sulit puas dan selalu ingin trek yang memiliki kondisi bagus.

"Kami para pebalap sulit puas dan selalu ingin sirkuit dengan kondisi yang bagus. Mereka di Silverstone telah melakukannya," ujar pemilik nomor 35 ini.

Kendati demikian Crutchlow masih merasakan ada beberapa tonjolan di beberapa bagian.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : motorcyclenews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X