Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Asian Games 2018 - Polo Air Indonesia Masih Ada Kesempatan

By Yakub Pryatama - Kamis, 16 Agustus 2018 | 18:30 WIB
Timnas polo air putri Indonesia saat menjalani persiapan untuk Asian Games 2018 di Serbia pada awal Juli 2018.
instagram.com/upiets11
Timnas polo air putri Indonesia saat menjalani persiapan untuk Asian Games 2018 di Serbia pada awal Juli 2018.

Olahraga yang mengandalkan kecepatan dan kekuatan di dalam air yakni polo air, akhirnya telah dimulai. Tim polo air putri yang mengawali laga di Asian Games 2018 yang digelar di Jakarta-Palembang, 18 Agustus-2 September, bertemu dengan Jepang, pada Kamis (16/8). 

Pertandingan yang digelar di Pusat Akuatik Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, tim polo putri yang digawangi Aliya Nadira dkk. langsung tertiinggal 2-0 oleh tim Negeri Sakura. 

Namun, tim polo putri Indonesia arahan pelatih asal Serbia, Zoran Kontic, mampu mencuri dua angka penyeimbang sehingga membuat skor imbang 2-2 melalui Sarah Manzilina dan Nyiman Ayu Arsana. babak pertama pun ditutup dengan kekalahan Indonesia dengan skor 5-2. 

Pada kuarter kedua, Jepang semakin di atas angin dengan tambahan dua gol. Indonesia hanya sanggup menambah satu bola melalui tangan Ivy Nernie Priscilla. 

Pada kuarter ketiga dan keempat, Srikandi Merah-Putih cuma menambah satu gol. Sehingga Indonesia mengumpulkan 4 angka berbanding 15 yang diborong Jepang. 

"Pertandingan pertama selalu menyulitkan. Di ajang sebesar AG 2018 wajar jika para pemain masih gugup. Karena ini pertama kalinya mereka bertanding di ajang sebesar AG," ujar Zoran. 

(Baca juga: CdM Indonesia untuk Asian Games Lakukan Pengecekan Kamar hingga Menu Makanan di Wisma Atlet Kemayoran)

Zoran mengaku skuatnya sudah bertanding dengan maksimal, dan mencoba yang terbaik. Tapi hasilnya memang belum memuaskan. 

"Pasca SEA Games kemarin, anak-anak sebenarnya sudah menunjukkan improve dan hasil latihan kemarin di Serbia. Mereka telah menunjukkan kemajuan dari segi skill dan teknik," ucap Zoran. 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : -

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X