Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Antara Nostalgia dan Kertas Rahasia

By Willy Kumurur - Sabtu, 24 November 2018 | 17:17 WIB
Pelatih Belanda Ronald Koeman
OLI SCARFF/AFP
Pelatih Belanda Ronald Koeman

Ronald Koeman memasang formasi 4-2-3-1, sama seperti ketika mengalahkan Prancis.

Belum sampai 20 menit laga bergulir, Belanda sudah dihajar Jerman 2-0.

Gol balasan Belanda melalui Quincy Promes tak akan cukup untuk meloloskan Belanda ke semifinal, sebab Jerman tetap unggul 2-1.

Tanda-tanda Belanda akan kalah semakin jelas ketika laga sudah hampir 90 menit.

Lalu, keluarlah "surat rahasia" dari tangan Ronald Koeman.

Ronald Koeman menyerahkan surat itu kepada bek Kenny Tete, yang segera menyampaikannya kepada kapten tim, Virgil van Dijk.

Keajaiban terjadi.

Begitu membaca tulisan di atas kertas putih itu, tak lama kemudian Van Dijk, bek Liverpool, mencetak gol penyama kedudukan pada menit ke-90, gol yang dibutuhkan untuk membawa Tim Oranje ke semifinal.

Apa gerangan isi kertas rahasia itu?

Isinya adalah formasi 4-2-3-1 diganti menjadi 3-2-3-2.

Van Dijk yang menjadi bek tengah diperintahkan untuk menjadi striker.

Ternyata strategi itu berhasil.

Sekarang fans Belanda sedang dalam euforia.

Mereka tak perlu lagi bernostalgia, tak perlu lagi berangan-angan, karena Tim Oranje telah menunjukkan taringnya dengan menyingkirkan dua pemegang Piala Dunia.

Tatkala Prancis menyerah 0-2 kepada Tim Oranje, koran Belanda Algemeen Dagblad dengan bangga menulis Het werd een mooie avond (Ini sungguh malam yang indah).

Penyair Inggris John Keats bersabda, “Sesuatu yang indah adalah keceriaan abadi (a thing of beauty is a joy forever).”


*Penulis adalah penikmat bola.


Editor : Taufik Batubara
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.