Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ini Dia Daftar Tuntutan Cabang Olahraga Angkat Besi untuk Satlak Prima SEA Games 2017

By Any Hidayati - Kamis, 7 September 2017 | 12:42 WIB
Atlet angkat besi Indonesia, Eko Yuli Irawan saat bertanding di nomor 62 kg putra pada Sea Games 2017 di Mitec, Kuala Lumpur, Malaysia, Senin (28/8/2017). Eko Yuli meraih medali perak setelah kalah dari atlet Vietnam, Trinh Van Vinh.
FERI SETYAWAN/BOLASPORT.COM
Atlet angkat besi Indonesia, Eko Yuli Irawan saat bertanding di nomor 62 kg putra pada Sea Games 2017 di Mitec, Kuala Lumpur, Malaysia, Senin (28/8/2017). Eko Yuli meraih medali perak setelah kalah dari atlet Vietnam, Trinh Van Vinh.

Manajer Pengurus Besar Persatuan Angkat Besi, Angkat Berat, dan Binaraga Seluruh Indonesia (PB PABBSI), Alamsyah, mendatangi kantor Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima) pada Rabu (6/9/2017).

Alamsyah mengeluhkan kinerja wakil pemerintah di bidang olahraga tersebut soal tunggakan gaji pelatih asing di cabang angkat besi yang tak kunjung dibayar.


Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) PB PABBSI Alamsyah Wijaya, sedang memberikan penjelasan tentang perkembangan timnas angkat besi dalam acara diskusi PB PABBSI dan PP PBSI di kantor redaksi JUARA di Palmerah Barat, Jakarta, Rabu (31/8/2016).(FERNANDO RANDY/BOLA/JUARA.NET)

Terhitung sejak bulan Januari, pelatih angkat besi berpaspor asing belum menerima hak mereka.

"Logika saya sederhana kalau sampai kejadian tujuh bulan terlaksana dan tidak ada aksi apa ceritanya?" ucap Alamsyah seperti dilansir BolaSport.com dari KOMPAS TV.

Selain menuntut pembayaran gaji pelatih asing yang menunggak sejak bulan Januari, Alamsyah memiliki beberapa tuntutan lain kepada pemerintah.

(Baca Juga: Lagi! Setelah Tolak Peluru Kini Uang Akomodari Atlet SEA Games 2017 Cabang Ini Belum Dibayar )

Berikut ini redaksi BolaSport.com merangkum daftar tuntutan Alamsyah kepada Satlak Prima:

1. Gaji Pelatih Asing yang Menunggak

Sejak Januari 2017 gaji pelatih angkat besai berpaspor asing belum kunjung dibayar.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : Kompas TV

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X