Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Indonesia Open 2018 - Begini Cara Pasangan Rusia Kalahkan Li Junhui/Liu Yuchen pada 16 Besar

By Any Hidayati - Jumat, 6 Juli 2018 | 14:10 WIB
Pebulu tangkis ganda putra Rusia, Ivan Sozonov (kiri) dan Vladimir Ivanov (kanan).
FIRSTPOST.COM
Pebulu tangkis ganda putra Rusia, Ivan Sozonov (kiri) dan Vladimir Ivanov (kanan).

Kekalahan ganda putra China, Li Junhui/Liu Yuchen, pada babak 16 besar Indonesia Open 2018 hari Kamis (5/7/2018) terbilang cukup mengejutkan.

Pasalnya, pasangan ini merupakan salah satu favorit juara yang menempati unggulan keempat ganda putra.

Namun, nyatanya status unggulan tidak membuat Li/Liu mulus melaju ke perempat final Indonesia Open 2018 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta.

Li/Liu kalah dari pasangan non-unggulan asal Rusia, Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov, pada babak 16 besar.

Ganda putra peringkat ke-4 dunia tersebut kalah 19-21, 15-21 dari Ivanov/Sozonov dalam laga berdurasi 30 menit.

"Saya tidak tahu apa yang terjadi. Mungkin karena kami terlalu santai," ujar Liu seperti dikutip BolaSport.com dari BWF Badminton.

(Baca Juga: Hasil Drawing Basket Asian Games 2018 - Tim Putra dan Putri Indonesia Bakal Satu Grup dengan Korea Selatan)

Sozonov pun mengungkapkan trik ketika menghadapi salah satu ganda putra terbaik dunia dari China tersebut.

"Saya mencoba untuk bermain pelan dan hati-hati di depan net dan Vladimir (Ivanov) dengan kekuatan penuh dan menyerang," ucap Sozonov.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : bwfbadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X