Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Optimisme PSIS Semarang yang Turunkan Pemain U-19 di Piala Indonesia

By Christina Kasih Nugrahaeni - Minggu, 3 Februari 2019 | 14:10 WIB
   General manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto.
christinakasih
General manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto.

BOLASPORT.COM - PSIS Semarang memiliki keyakinan akan kemampuan pemain U-19 untuk menghadapi leg pertama babak 32 besar Piala Indonesia 2018.

Pada leg pertama babak 32 besar Piala Indonesia 2018, PSIS Semarang akan menjamu Persibat Batang.

Partai PSIS kontra Persibat ini akan terlaksana di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang pada Selasa (5/2/2019) mulai pukul 15.00 WIB.

Baca Juga: Sylvano Comvalius Main Sebentar, Saddil Ramdani Cetak Gol di Malaysia

Menghadapi Persibat, ada potensi PSIS akan menurunkan pemain U-19.

Dari 22 daftar pemain yang dibawa ke Magelang, ada enam orang yang merupakan anggota skuat PSIS U-19.

Mereka adalah Aqsha, Fadli, Eka Feby, Damas, Rega, dan Rifki.

Baca Juga: 18 Ribu Lembar Tiket Dirilis untuk Laga PSIS Kontra Persibat

Baca Juga: Pesta Empat Gol, Bali United Lolos ke 16 Besar Piala Indonesia

Dituturkan oleh General Manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto keputusan memboyong pemain U-19 karena ada beberapa pemain senior yang belum datang.

Para pemain senior PSIS yang masih absen antara lain: kiper Jandia Eka Putra, Aldaier Makatindu, M Yunus, dan Safrudin Tahar.

Baca Juga: Calon Penyerang Persebaya Ini ’Sejalan’ dengan Cristiano Ronaldo

Walau mereka sudah resmi tetap bersama tim berjulukan Mahesa Jenar, tetapi belum gabung tim.

"Cukup berat, banyak pemain yang belum hadir. Jadi, kami akan memakai pemain U-19," ujar Liluk, sapaan akrab Wahyu pada sesi jumpa pers, Minggu (3/2/2019).

Baca Juga: Pesta Empat Gol, Bali United Lolos ke 16 Besar Piala Indonesia

Diucapkan oleh Liluk, keputusan untuk memboyong pemain U-19 berdasarkan evaluasi yang diberikan oleh perlatih.

Memang, keenam nama tersebut, selama ini sering terlihat dalam latihan yang rutin dilakukan oleh tim senior dari Kota Atlas tersebut.

Baca Juga: Transparansi Liga Super Malaysia 2019, Ada Perputaran Uang 682 Miliar

"Dari evaluasi pelatih, kolaborasi pemain lama dan U-19 bisa membawa kemenangan. Pemain U-19 dinilai mampu bersaing dengan pemain lama," ujarnya.

Liluk berujar, bisa mengejar target menang mengingat persiapan yang cukup lama.

"Persiapan juga cukup lama jadi target menang yang wajib diraih," ucapnya.

Baca Juga: Solusi Jitu Simon McMenemy soal Tarik Ulur Klub dan Timnas Indonesia

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Rekor telah tercipta di awal tahun 2019. . #pialaasia #qatar #almoezali #alidaei

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X