Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BWF Kembangkan Bulu Sintetis untuk Gantikan Shuttlecock Bulu Angsa

By Nestri Yuniardi - Selasa, 5 Februari 2019 | 12:20 WIB
Shuttlecock.
BWF
Shuttlecock.

BOLASPORT.COM - Inovasi terhadap pengembangan cabang olahraga bulu tangkis kembali dilakukan Federasi Bulu Tangkis Dunia (Badminton World Federation/BWF).

Kali ini, BWF tengah melakukan penelitian terkait bahan baku yang digunakan dalam alat pertandingan yaitu shuttlecock.

Saat ini, shuttlecock yang dipakai dalam pertandingan bulu tangkis masih menggunakan bahan baku dasar bulu angsa.

Namun, andai penelitian yang diprakarsai Unit Penelitian dan Pengembangan BWF berhasil, bisa jadi shuttlecock di masa depan bakal berbahan bulu sintetis.

Menurut penilaian BWF, penggunaan bahan sintetis dapat menghemat biaya karena pemain tidak perlu mengganti shuttlecock berkali-kali selama bertanding.

Selama ini, shuttlecock tradisional dari bulu angsa memang mudah rusak setelah dipukul beberapa kali.

Alhasil, penggunaan shuttlecock dalam satu pertandingan bisa lebih dari 20 unit.

Saat ini, percobaan penggunaan shuttlecock sintetis sudah dilakukan BWF dalam turnamen-turnamen di bawah kelas World Tour yakni International Series.

Chief Operating Officer (COO) Konfederasi Bulu Tangkis Asia, Kenny Goh, memuji inisiatif proaktif BWF dalam meningkatkan kualitas permainan bulutangkis.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : The Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X