Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bidik Neymar-Mbappe-Hazard-Dybala-Kane, Real Madrid Siapkan Bujet Rp6 Triliun

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 27 Februari 2019 | 06:30 WIB
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar (kanan) bersama Kylian Mbeppe.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar (kanan) bersama Kylian Mbeppe.

BOLASPORT.COM - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, siap berbelanja gila-gilaan pada bursa transfer musim panas mendatang.

Florentino Perez menyadari bahwa skuat Real Madrid perlu diremajakan dan dia siap membawa klubnya memecahkan rekor belanja terbanyak untuk musim 2019-2020.

Seperti dikutip Bolasport.com dari Sportmediaset, Real Madrid bisa menyiapkan bujet belanja sampai 400 juta euro atau lebih dari 6 triliun rupiah!

Angka 400 juta euro akan memecahkan rekor belanja terbanyak yang pernah dibuat Real Madrid

Sampai sekarang, belanja 258,5 juta euro pada musim 2009-2010 masih menjadi yang tertinggi buat Los Galacticos.

Baca Juga : Alasan Bale Marah, Dianggap Tak Penting dan Disudutkan Teman Sendiri

Pada musim kompetisi tersebut Real Madrid membeli Cristiano Ronaldo (94 juta euro), Kaka (67), Karim Benzema (35), Xabi Alonso (34,5), Raul Albiol (15), Alvaro Negredo (5), Alvaro Arbeloa (4), dan Esteban Granero (4).

Belanja pada musim 2018-2019 menjadi yang tertinggi kedua dengan Real Madrid menghabiskan total 178,75 juta euro untuk mendatangkan Vinicius (61), Thibaut Courtois (35), Alvaro Odriozola (30), Mariano Diaz (21,5), Brahim Diaz (17), Andrii Lunin (8,5), Omar Mascarell (4), serta Lucas Torro (1,75).

Untuk musim 2019-2020, bujet sampai 400 juta euro bisa dimengerti jika melihat daftar belanja yang disiapkan Florentio Perez.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportmediaset.mediaset.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.