Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib Bandung Mulai Berkiblat kepada Gaya Bermain Barcelona

By Nungki Nugroho - Rabu, 27 Februari 2019 | 19:45 WIB
Para pemain FC Barcelona saat merayakan gol.
TWITTER.COM/ESPNFC
Para pemain FC Barcelona saat merayakan gol.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Miljan Radovic, mengungkapkan bahwa timnya mulai menerapkan gaya bermain klub Spanyol, Barcelona.

Persib Bandung terus meningkatkan kualitas tim dengan menggelar latihan rutin.

Di bawah asuhan Miljan Radovic, Persib berambisi membangun tim dengan sistem bola pendek merapat.

Tim berjulukan Maung Bandung itu bertekad untuk mengusung konsep permainan tiki-taka pada musim 2019.

"Pemain sudah banyak berlari, bermain bagus, tiki-taka seperti itu. Tetapi saya yakin ke depan akan lebih baik lagi. Sebab para pemain memiliki potensi," kata Miljan pada Rabu (27/2/2019).

Baca Juga : Piala AFC 2019 - PSM Makassar Unggul Atas Home United di Babak Pertama

Layaknya tim elite Spanyol, Barcelona, tim pelatih Persib Bandung menginginkan setiap pemainnya aktif bergerak dan kerja sama selama bertanding di lapangan.

Barcelona telah menghasilkan banyak gelar di turnamen mancanegara dengan pola bermain tiki-taka.

Memang, tidak mudah untuk menerapkan permainan tiki-taka di sepak bola Indonesia.

Namun, Miljan Radovic percaya para pemainnya bisa matang seiring persiapan yang intensif.


Editor : Beri Bagja
Sumber : liga-indonesia.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.