Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadi Pelatih Permanen, Gaji Solskjaer Hanya Setengah dari Milik Mourinho

By Sri Mulyati - Jumat, 8 Maret 2019 | 13:35 WIB
Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/MANUTD
Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

BOLASPORT.COM - Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, dikabarkan akan segera mendapat kontrak permanen dari The Red Devils.

Keputusan tersebut menyusul penampilan impresif Manchester United setelah lolos ke babak perempat final Liga Champions dengan menyingkirkan Paris Saint-Germain.

Keberhasilan anak-anak asuhnya mengatasi tantangan terbesar pada musim 2018-2019 membuat Ole Gunnar Solskjaer mendapat ganjaran kontrak permanen.

Baca Juga : Mauro Icardi Bermasalah Lagi, Kali Ini Menolak untuk Latihan

Akan tetapi, nilai kontrak Solskjaer dikabarkan tidak seglamor milik pelatih Manchester United terdahulu, Jose Mourinho.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, Solskjaer dikabarkan akan menerima gaji sebesar 7,5 juta pounds (sekitar Rp 140 miliar) per tahun setelah menjabat sebagai pelatih permanen.

Jose Mourinho tengah menganggur pasca dipecat Manchester United
TWITTER.COM/MOURI_20
Jose Mourinho tengah menganggur pasca dipecat Manchester United

Jumlah tersebut ternyata hanya setengah dari gaji yang Mourinho dapatkan saat menjabat sebagai pelatih Man United.

Nama besar Mourinho sebagai pelatih yang sudah menangani sejumlah klub raksasa menjadi pembeda dalam perolehan gaji ini.

Meski Solskjaer masih tergolong sebagai anak baru di dunia kepelatihan, ia sudah melampaui catatan Mourinho di Manchester United musim ini.

Baca Juga : VIDEO - Backheel Giroud untuk Gol Pedro Jadi Skill of the Day Liga Europa

Sejauh ini, Solskjaer sudah melalui 16 laga bersama Manchester United di semua ajang.

Hasilnya, Solskjaer mampu membawa Man United meraih 13 kemenangan, dua hasil imbang, dan satu kekalahan.

Solskjaer juga mampu membawa Man United lolos ke perempat final Liga Champions, sesuatu yang tidak bisa Mourinho lakukan selama 2,5 tahun melatih The Red Devils.

Baca Juga : Trauma, Solskjaer Akui Ragu Rashford Jadi Eksekutor Penalti Man United


Editor : Septian Tambunan
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.