Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BREAKING NEWS - Claudio Ranieri Ditunjuk sebagai Pelatih AS Roma

By Bagas Reza Murti - Jumat, 8 Maret 2019 | 23:24 WIB
Pelatih anyar Fulham, Claudio Ranieri, saat diperkenalkan pada 14 November 2018.
ahmadtsalis
Pelatih anyar Fulham, Claudio Ranieri, saat diperkenalkan pada 14 November 2018.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih Leicester City dan Fulham, Claudio Ranieri resmi ditunjuk sebagai pelatih AS Roma pada Jumat (8/3/2019).

Pelatih 67 tahun akan mulai mendampingi pasukan serigala Roma pada laga Serie A selanjutnya melawan Empoli.

"Kami senang untuk menyambut Claudio Ranieri kembali ke klub ini," kata Presiden Jim Palotta dilansir BolaSport.com dari resmi klub.

Baca Juga : Depak Eusebio Di Francesco, AS Roma Lirik Kembali Claudio Ranieri

Ini akan menjadi kedua kalinya Ranieri menukangi Roma setelah pada 2009-2011. Pada saat itu, Ranieri mengantarkan Gialorossi finis menjadi runner-up.

"Saya senang kembali lagi di rumah. Ketika Roma memanggilmu, tidak mungkin saya katakan tidak," ujar Ranieri.

Ranieri akan dikontrak hingga akhir musim oleh Roma atau hingga 30 Juni 2019.

Juru taktik yang sukses mengantarkan Leicester City merengkuh titel Premier League musim 2015-2016 itu menggantikan Eusebio di Francesco.

Kamis (7/3/2019) atau Jumat dini hari WIB, AS Roma secara resmi memecat pelatih Eusebio Di Francesco.

Eusebio Di Francesco dilengserkan setelah penampilan AS Roma tidak begitu menjanjikan sepanjang musim ini.

AS Roma sudah tersingkir dari ajang Coppa Italia setelah dihajar Fiorentina 1-7 pada babak perempat final.

Langkah I Giallorossi di Liga Italia juga terseok-seok. Mereka masih berada di luar zona Liga Champions, tepatnya di peringkat lima dengan 44 poin yang dimiliki.

Baca Juga : Monchi Cabut dari AS Roma, Arsenal dan Man United Siaga Satu

Pelatih AS Roma, Eusebio Di Francesco,posisinya terancam menyusul hasil buruk ketika Roma dibantai 1-7 oleh Fiorentina
TWITTER.COM/ASROMAEN
Pelatih AS Roma, Eusebio Di Francesco,posisinya terancam menyusul hasil buruk ketika Roma dibantai 1-7 oleh Fiorentina

Danielle de Rossi dkk juga meraih hasil minor dalam dua laga terakhir mereka.

Akhir pekan lalu, Sabtu (2/3/2019), AS Roma takluk 0-3 dari rival abadi, Lazio, dalam laga bertajuk Derby della Capitale.

Kekalahan 1-3 dari Porto pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions (agregat 3-4) membuat AS Roma dipastikan mengakhiri musim ini tanpa satu gelar pun.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : AsRoma.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.