Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Fred Ingin Tampil Baik di Bawah Professor Ole Gunnar Solskjaer

By Henrikus Ezra Rahardi - Minggu, 10 Maret 2019 | 18:39 WIB
Fred merayakan kelolosan Manchester United ke perempat final Liga Champions usai mengalahkan Paris Saint-Germain
TWITTER.COM/JOTHAMBOLINGOLI
Fred merayakan kelolosan Manchester United ke perempat final Liga Champions usai mengalahkan Paris Saint-Germain

BOLASPORT.COM - Gelandang Manchester United, Fred mengungkapkan bahwa dirinya ingin tampil baik di bawah asuhan Ole Gunnar Solskjaer.

Gelandang asal Brasil, Fred, adalah salah satu figur yang dianggap kurang penting sejak transfer senilai 52 juta pound dari Shakhtar Donetsk pada musim panas 2019.

Namun demikian, badai cedera yang menerpa Manchester United, memberi angin segar kepada pemain asal Brasil tersebut tampil saat meraih kemenangan mengagumkan 3-1 atas Paris Saint-Germain di leg kedua 16 besar Liga Champions, Kamis (7/3/2019).

Fred mengungkapkan bahwa dirinya menghormati Solskjaer, yang mau memberi kesepatan untuk tampil di Stadion Parc Des Princes, yang bisa menjadi titik balik kariernya di Manchester United.

Baca Juga : Solskjaer Punya 4 Sosok yang Bantu Bangkitkan Manchester United

"Tentu saja, hal itu sulit bagi saya," tutur Fred kepada situs resmi klub, dikutip oleh BolaSport.com

"Saya berada di luar tim, dan ini sangat membuat saya frustasi, tetapi saya tak pernah menyerah dan tak pernah membuat saya menundukkan kepala."

"Ya, saya percaya bahwa performasaya pada Kamis, menjadi titik balik dalam karier saya," ucap Fred.

Menurut Fred, dirinya hanya perlu bekerja keras dan menunggu waktu untuk tampil, dan penampilannya saat menghadapi PSG adalah penampilan yang penting.

Baca Juga : Arsenal Vs Manchester United - Paul Pogba Akan Jadi Eksekutor Penalti


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Manchester United FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.