Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jawaban Virgil van Dijk Saat Ditanya Cara Hentikan Lionel Messi

By Henrikus Ezra Rahardi - Kamis, 18 April 2019 | 07:20 WIB
Bek tengah Liverpool, Virgil van Dijk
twitter.com/IndoSport
Bek tengah Liverpool, Virgil van Dijk

BOLASPORT.COM - Bek Liverpool, Virgil van Dijk, meminta timnya bersatu saat menghadapi Barcelona di semifinal Liga Champions 2018-2019.

Liverpool berhasil mengamankan satu tempat di semifinal Liga Champions setelah menang agregat 6-1 atas wakil Portugal, Porto.

Kepastian tersebut didapat Liverpool setelah menang 4-1 di markas Porto, Rabu (17/4/2019) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Sadio Mane, Mohamed Salah, Roberto Firmino, dan Virgil Van Dijk menciptakan masing-masing satu gol untuk Liverpool, sedangkan gol Porto disarangkan Eder Militao.

Baca Juga : Gol Ke-5 Man City Dianulir, Guardiola Sebut Pertandingan Vs Spurs Kejam

Baca Juga : Messi Ucapkan 3 Kalimat Usai Barcelona Bantai Man United di Liga Champions

Selanjutnya, The Reds bakal menghadapi Barcelona di laga semifinal Liga Champions.

Laga leg pertama semifinal bakal digelar di Stadion Camp Nou, Selasa (30/4/2019).

Sementara itu, pertandingan leg kedua semifinal bakal dihelat di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019).

Liverpool akan menemui tugas berat untuk mematikan megabintang Barcelona, Lionel Messi.

Baca Juga : Bertemu Barcelona, Juergen Klopp Butuh Waktu Cari Cara Hentikan Messi

Baca Juga : VIDEO - 2 Operan Ngawur Berujung Gol Messi, Ashley Young Trending Topic

Messi memborong dua gol saat membawa Barcelona menang 3-0 atas Manchester United dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Camp Nou, Selasa (16/4/2019). 

Virgil van Dijk pun dimintai pendapat cara menghentikan Messi.

"Saya tak tahu, kita lihat saja nanti. Pertandingan yang menyenangkan untuk kami," kata Virgil van Dijk seperti dikutip BolaSport.com dari Metro.

Menurut Van Dijk, para pemain Liverpool harus bekerja sama menjaga Messi, bukannya mengawal dengan sistem satu lawan satu.

Sebab, sang penyerang asal Argentina bukan penyerang biasa.

Baca Juga : Juergen Klopp Minimal Semifinal, Pep Guardiola Maksimal Perempat Final

Baca Juga : Hasil Liga Champions - Trio Firmansah Menggila, Liverpool Hajar Porto

"Kami akan menghadapi Barcelona sama seperti melawan semua tim dan itulah cara kami bisa bertahan dengan bagus," kata Virgil Van Dijk.

"Kami tak boleh menyulitkan diri sendiri dengan berpikir Messi adalah pemain terbaik di dunia," ujar Van Dijk menambahkan.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Lazio
33
52
7
Atalanta
31
51
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.