Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

VIDEO - 5 Penyelamatan Super Alisson Becker, 2 Kali Gagalkan Sepakan Messi

By Septian Tambunan - Rabu, 8 Mei 2019 | 07:47 WIB
Kiper Liverpool, Alisson Becker, menepis sepakan megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019).
BT SPORT
Kiper Liverpool, Alisson Becker, menepis sepakan megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019).

Pada masa injury time, tepatnya menit ke-45+4, eks penjaga gawang AS Roma ini mementahkan sontekan kaki kiri Jordi Alba yang meneruskan umpan terobosan Lionel Messi.

Aksi heroik Alisson Becker kembali muncul pada menit ke-51 dengan menghalau tembakan datar kaki kanan Luis Suarez dari dalam kotak penalti.

Baca Juga : VIDEO - Habis Ditekel, Kepala Messi Dikeplak Bek Liverpool

Penyelamatan penutup Alisson hadir pada menit ke-68 saat menepis tendangan voli kaki kiri Lionel Messi dari dalam kotak penalti.

Berikut ini BolaSport.com menampilkan lima penyelamatan super Alisson Becker saat menghadapi Barcelona:

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Luis Suarez berjanji tak akan melakukan selebrasi jika mencetak gol di Anfield, ataukah ia memang tak bisa mencetak gol? . Pada pertemuan pertama Liverpool dengan Barcelona pekan lalu, Luis Suarez mencetak satu gol dan tak malu-malu untuk merayakan gol di Camp Nou tersebut. . Kini akan bermain di Anfield lagi, Suarez berjanji tak akan melakukan selebrasi jika berhasil mencetak gol. . Namun, andai ditilik dari sejarah, Suarez mungkin bukannya tak akan selebrasi, mungkin ia tak bisa selebrasi karena rekor buruknya di Liga Champions. . Suarez sudah tak mencetak gol saat laga tandang di Liga Champions selama tiga tahun! . Terakhir kali ia mencetak gol tandang adalah pada September 2015 saat Barcelona bermain imbang 1-1 kontra AS Roma. #fcb #fcbarcelona #barcelona #livfcb #championsleague #uefa #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada


Editor : Septian Tambunan
Sumber : transfermarkt.co.uk, whoscored.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.