Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Silvio Escobar Terima Kenyataan Tercoret dari Persija Jakarta

By Muhammad Robbani - Sabtu, 11 Mei 2019 | 09:45 WIB
Pemain Persija Jakarta, Silvio Escobar, bertekad mencetak gol ke gawang Kalteng Putra
Media Persija
Pemain Persija Jakarta, Silvio Escobar, bertekad mencetak gol ke gawang Kalteng Putra

BOLASPORT.COM - Silvio Escobar resmi menyampaikan cabut dari Persija Jakarta lewat postingan di akun media sosial miliknya, Jumat (10/5/2019), malam.

Persija Jakarta terpaksa melepas Silvio Escobar lantaran slot pemain asing sudah penuh diisi oleh Marko Simic, Steven Paulle, Rohit Chand, dan Bruno Matos.

Dia didatangkan sebagai pengisi kekosongan slot penyerang asing yang sempat ditinggal Marko Simic lantaran tersangkut masalah hukum di Australia.

Kini, kembalinya Simic membuat Escobar harus rela meninggalkan klub yang belum lama ini dibelanya.

Sebelum mengucap kalimat perspisahan, Silvio Escobar sempat ditemui wartawan dan bicara mengenai kondisinya di dalam tim, termasuk kemungkinan terdepak dari Persija.

Itu terjadi beberapa jam sebelum pemain asal Paraguay mengumumkan cabutnya dia dari Persija, seusai latihan tim, di Lapangan PSAU, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, kemarin malam.

"Enggak masalah, karena bagi saya di sepak bola pasti pindah-pindah tempat, kan tak selalu pakai baju sama," kata Escobar kepada wartawan.

Baca Juga : Silvio Escobar Umumkan Resmi Keluar dari Persija Jakarta

"Yang lebih penting, tak boleh lupa dari mana kita keluar. Dari pertama masuk di Persija, alhamdulillah teman-teman pemain dan manajer semua baik kepada saya," ujarnya menambahkan.

Rencana awalnya, eks pemain Perseru Serui itu tetap akan dipertahankan Persija meski Simic telah kembali.

Dengan catatan dia telah menyelesaikan proses naturalisasinya agar didaftarkan sebagai pemain lokal, sayang sampai saat ini itu belum juga rampung.

"Lagi diproses ya, saya tak bisa bilang ditahan karena ada orang yang urus itu," tuturnya soal perkembangan naturalisasinya.

"Mudah-mudahan bisa selesai. Saya optimistis bisa selesai sebelum kompetisi," ucapnya berharap.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.