Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gelandang Anyar Persib Ungkap Pengalaman Satu Tim Pemain Top Eropa

By Nungki Nugroho - Sabtu, 11 Mei 2019 | 11:15 WIB
Pemain asing Persib Bandung, Rene Mihelic, kala bersalaman dengan bintang Real Madrid, Luka Modric.
INSTAGRAM RENE MIHELIC
Pemain asing Persib Bandung, Rene Mihelic, kala bersalaman dengan bintang Real Madrid, Luka Modric.

BOLASPORT.COM - Gelandang anyar Persib Bandung, Rene Mihelic, mengungkapkan pengalamnnya bermain dengan kiper Atletico Madrid, Jan Oblak.

Rene Mihelic telah resmi menjadi pemain asing Persib Bandung di Liga 1 2019.

Gelandang asal Slovenia itu melengkapi kuota pemain asing Persib untuk tampil di Liga 1 2019.

Adapun tiga pemain asing Persib lainnya yakni Bojan Malisic, Artur Gevorkyan, dan Ezechiel Ndouassel.

Baca Juga : Gelandang Persib Mengaku Langsung Nyetel dengan Cuaca di Bandung

Rene merupakan pemain yang sempat membela timnas U-21 Slovenia pada 2006.

Ia juga sempat bermain bersama sejumlah pemain top dunia kala itu.

"Banyak pemain berkualitas yang bermain dengan saya di Slovenia U-21. Ada Josip Ilicic yang saat ini bermain di Fiorentina dan Jan Oblak (Atletico Madrid)," kata Rene dikutip BolaSport.com dari situs resmi Persib.

Berkat permainan apiknya bersama timnas U-21 Slovenia, Rene sempat menembus skuat timnas Senior Slovenia pada 2007.

Bahkan, ia tercatat sebagai pemain termuda di usianya yang masih 19 tahun.

Baca Juga : Profil Klub Liga 1 2019 – Persib Memulai Musim dengan Drama Suksesi 

Artur Gevorkyan dan Rene Mihelic
http://persib.co.id
Artur Gevorkyan dan Rene Mihelic

Gelandang berusia 30 tahun itu mengaku bangga bisa bermain dengan pemain-pemain top Eropa.

"Saat itu perasaan saya sungguh luar biasa," ujar Rene menambahkan.

Kini, ia dihadapkan pada tantangan baru bersama Persib untuk berlaga di Liga 1 2019.

Rene akan bersaing mendapatkan lini tengah Persib bersama beberapa pemain muda seperti Gian Zola, Beckham Putra Nugraha, dan Erwin Ramdani.

Baca Juga : Juergen Klopp Minta Suporter Liverpool Lakukan Selebrasi pada Menit 88

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.