Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lee Chong Wei Terima Tawaran Jadi CdM Malaysia untuk Olimpiade Tokyo 2020

By Delia Mustikasari - Minggu, 16 Juni 2019 | 19:00 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, saat menghadiri konferensi pers.
NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, saat menghadiri konferensi pers.

BOLASPORT.COM - Legenda bulu tangkis Malaysia, Lee Chong Wei, secara resmi sudah menerima tawaran sebagai Chef de Mission (CdM) atau kepala delegasi kontingen Negeri Jiran untuk Olimpiade Tokyo 2020.

Presiden Dewan Olimpiade Malaysia (OCM) Mohamad Norza Zakaria telah mengonfirmasi pada Sabtu (15/6/2019) bahwa Lee Chong Wei telah ditunjuk sebagai chef de mission (CDM) untuk Malaysia pada Olimpiade Tokyo 2020.

Menteri Pemuda dan Olahraga Malaysia Syed Saddiq mengungkapkan bahwa saat Lee mengumumkan keputusannya pensiun pada sesi konferensi pers, Kamis (13/6/2019), pihaknya dan Presiden Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) Norza Zakaria telah mencalonkan Lee Chong Wei sebagai CdM.

Lee kini diharapkan memulai pekerjaan barunya sebagai CdM pada Agustus 2019.

"Pertemuan Dewan Olimpiade Malaysia (OCM) dengan suara bulat menyetujui Chong Wei menjadi 
Chef de mission Malaysia untuk Olimpiade Tokyo," kata Norza seperti dilansir BolaSport.com dari Badmintonplanet.

"Kami akan mengundangnya untuk bergabung dengan kami di sebuah seminar tentang CdM pada Agustus agar ia bisa mulai menjalankan tugasnya," ucap Norza.

Baca Juga: Pelatih Sebut Ada 3 Perubahan Besar yang Ditunjukkan Jonatan Christie

Menurut Norza, ini merupakan kesempatan yang baik bagi Lee Chong Wei menyelesaikan urusan yang belum selesai untuk meraih keping medali emas Olimpiade pertama bagi Malaysia.

Norza juga mengatakan bahwa OCM mungkin juga akan memasukkan jabatan wakil chef de mission, tetapi baru dibentuk sesuai dengan situasi dan kondisi.

"Kami baru akan tahu kebutuhan sebenarnya dari delegasi nasional pada awal tahun depan. Jika demikian, kami butuh asisten dan dapat mempertimbangkan untuk menunjuk wakil CdM," ujar Norza.

Baca Juga: Ini Laga Paling Tak Bisa Dilupakan Lee Chong Wei Sepanjang Kariernya

Berdasarkan jumlah atlet yang telah lolos sejauh ini, Norza nengatakan bahwa Malaysia hanya membutuhkan CdM tanpa wakil.

Hingga saat ini, hanya tiga atlet Malaysia yang sudah memastikan tiket ke Olimpiade Tokyo 2020,
termasuk Khairulnizam Mohd Afendy Abdullah dan Nur Shazrin Mohd Latif serta Khairul Anuar Mohamad.

Mereka mencetak sejarah bagi Malaysia dengan melaju ke final Kejuaraan Dunia panahan pada nomor recurve individu putra di Hertogenbosch, Belanda dua hari lalu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Klasemen sementara MotoGP 2019. Jagoan kalian di peringkat berapa? #motogp #marcmarquez #andreadovizioso #alexrins #valentinorossi #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Badminton Planet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.