Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dokter Kerajaan Inggris Bawa Andy Murray Kembali ke Lapangan

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 19 Juni 2019 | 18:20 WIB
Petenis tunggal putra Britania Raya, Andy Murray, meluapkan emosi saat kehilangan poin
ABC
Petenis tunggal putra Britania Raya, Andy Murray, meluapkan emosi saat kehilangan poin

BOLASPORT.COM - Petenis Inggris Raya, Andy Murray, mengungkap bahwa keberhasilannya kembali bermain tenis tak lepas dari jasa dokter bedah kerajaan yang menangani operasi cedera pinggangnya pada Januari 2019.

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Andy Murray akan menjalani comeback pada turnamen Queen's Club Championship 2019, setelah dibekap cedera berkepanjangan.

Namun, Murray tidak bermain pada nomor tunggal pada turnamen tersebut, melainkan pada nomor ganda bersama petenis Spanyol, Feliciano Lopez.

Murray mengatakan comeback-nya ke lapangan tenis tidak lepas dari peran sosok Sarah Muirhead-Allwood, dokter bedah yang menangani operasi pinggangnya.

Muirhead-Allwood juga pernah mengoperasi Pangeran Philip, suami Ratu Elizabeth II, yang juga mengalami masalah di pinggangnya.

"Saya tahu Muirhead-Allwood mengoperasi Pangeran Philip pada 2018, juga Ibu Suri, tetapi saya sebelumnya tidak tahu apakah dia juga bisa menangani atlet," tulis Murray dalam kolomnya di BBC Sport.

Andy Murray bahkan sempat bertanya langsung kepada dr Sarah Muirhead-Allwood.

"Saya bertanya 'bagaimana saya tahu kalau Anda memang dokter yang bagus?'. Bukannya saya tak sopan, tetapi dalam dunia olahraga Anda bisa tahu seseorang bagus dari peringkatnya. Sementara dokter bedah tidak demikian," ucap dia.

Baca Juga: Tes di Barcelona Berujung Kecelakaan, Jorge Lorenzo Ketakutan


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X