Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BAM Lakukan Perombakan pada Tim Pelatih Nomor Ganda Campuran

By Nestri Yuniardi - Rabu, 3 Juli 2019 | 16:20 WIB
Menjelang bergulirnya Indonesia Open 2019, Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia melakukan perombakan pelatih di nomor ganda campuran.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Menjelang bergulirnya Indonesia Open 2019, Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia melakukan perombakan pelatih di nomor ganda campuran.

Chin Ee Hui bukanlah orang baru dalam dunia bulu tangkis Malaysia.

Eks pebulu tangkis spesialis ganda tersebut pernah menjadi lawan yang cukup ditakuti pada era 2009-2012.

Bersama Wong Pei Tty, mereka pernah menjadi pasangan ganda putri nomor satu dunia.

Gelar bergengsi pun pernah mereka raih, di antaranya medali emas SEA Games (2005, 2009) dan Commonwealth Games (2006), serta medali perunggu pada Kejuaraan Asia (2004) dan Kejuaraan Dunia (2006).

Baca Juga: Ganda Campuran Malaysia Diminta Tak Berkecil Hati terhadap Pasangan Non-Pelatnas

Chin Ee Hui dikabarkan sudah mengisi jabatan kepala pelatih ganda campuran sejak pekan lalu.

Kini, dia mengemban tugas perdana dengan memantau perkembangan Goh Soon Huat yang baru saja kembali ikut berlatih intens setelah mengalami beberapa masalah kesehatan.

"Saya masih memantau keadaan Goh Soon Huat sebelum membuat keputusan akhir pada minggu ini. Dia baru sehari melanjutkan sesi latihan setelah rehat selama beberapa minggu," ucap Chin Ee Hui.

Secara medis, Goh Soon Huat dinyatakan telah siap untuk mengikuti Indonesia Open 2019 yang akan bergulir pada 16-21 Juli mendatang.

Nama dia dan Lai juga dipastikan sudah terdaftar dalam hasil undian turnamen BWF World Tour Super 1000 itu.

Andai mereka tak mundur, Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie akan menghadapi wakil Jepang, Kohei Gondo/Ayane Kurihara.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Stadium Astro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X