Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Serie A Ti Amo - Ribery, Florence Love You 12.000!

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Minggu, 25 Agustus 2019 | 17:35 WIB
Franck Ribery resmi bergabung ke Fiorentina.
TWITTER @ACFFIORENTINA
Franck Ribery resmi bergabung ke Fiorentina.

Ini mungkin jadi kali terakhir fan Fiorentina bisa mengatakan klub kesayangan mereka berhasil merekrut bintang berkelas dunia. Bahkan sebelum itu, Gabriel Batistuta direkrut saat masih belum memiliki nama besar di Eropa.

Musim itu, meski memiliki Effenberg, Batistuta, dan bintang Denmark Brian Laudrup, Fiorentina harus terdegradasi ke Serie B.

Beberapa tahun kemudian Fiorentina sempat mengalami kebangkrutan sebelum kemudian dimiliki oleh keluarga Della Valle musim panas 2002.

Sejak memulai kembali musim itu dari divisi keempat, Della Valle punya satu konsep untuk menjalankan klub - keseimbangan.

Seperti Thanos yang ingin keseimbangan di alam semesta ini, Della Valle ingin segalanya seimbang di klub, terutama soal keuangan.

Direktur olahraga biasanya diberi tugas penting, membangun klub dengan dana terbatas dan mencari pemain yang kiranya bisa kemudian dijual lagi dengan harga tinggi.

Konsep ini bukan tanpa keberhasilan, Fiorentina berhasil kembali ke kasta teratas bahkan bisa masuk ke kompetisi Eropa.

Akan tetapi, strategi itu tak bisa digunakan andai Fiorentina ingin menjadi klub besar, membuat mereka seperti stagnan dalam beberapa musim terakhir. Keadaan harus berubah.

Keadaan akhirnya berubah musim panas ini dengan mereka kedatangan pemilik baru dalam diri Rocco B Commisso. Kini mereka membangun tim dengan sedikit strategi yang berbeda.

Baca Juga: Pilih Mana, Top Scorer atau Juara Liga Italia? Tidak Bisa Dua-duanya


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.