Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Absennya Pilar Thailand Bukan Keuntungan Buat Timnas Indonesia

By Muhammad Robbani - Selasa, 10 September 2019 | 15:21 WIB
Pemain timnas Thailand merayakan gol Chanathip Songkrasin ke gawang China dalam partai China Cup di Nanning, 21 Maret 2019.
TWITTER.COM/CHANGSUEK_TH
Pemain timnas Thailand merayakan gol Chanathip Songkrasin ke gawang China dalam partai China Cup di Nanning, 21 Maret 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Simon McMenemy meyakini bahwa timnas Thailand kehilangan beberapa pemain utamanya.

Timnas Thailand akan menjadi lawan kedua timnas Indonesia pada laga kedua Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.

Pertandingan ini akan terselenggara di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa (10/9/2019), pukul 19.30 WIB.

Selain Teerasil Dangda yang sudah absen sejak laga melawan timnas Vietnam, masih ada dua pemain yang menyusul cedera.

Mereka adalah Thitipan Puangchan dan Peeradon Chamratsamee yang mendapat cedera pada laga melawan timnas Vietnam.

"Thailand punya pemain lain jadi mereka tetap berbahaya, mereka punya pemain bertalenta dan banyak main di luar," kata Simon McMenemy, Senin (9/9/2019).

Pelatih timnas Indonesia, Simon McMenemy menjawab pertanyaan wartawan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senin (2/9/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Simon McMenemy menjawab pertanyaan wartawan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senin (2/9/2019).

Baca Juga: Memahami Kesulitan Akira Nishino Mengasuh Skuat Timnas Thailand

"Thailand lawan yang berbeda tantangannya dibanding melawan Malaysia. Kami harus lebih bisa mengatur strategi untuk laga ini," ujarnya menambahkan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.