Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tanggapan Manajemen Tira-Persikabo soal Pelemparan Bus Persib

By Nungki Nugroho - Minggu, 15 September 2019 | 17:43 WIB
Gelandang Persib Bandung, Omid Nazari, mendapatkan balutan perban di bagian kepala seusai mengalami luka akibat pelemparan batu pada 14 September 2019.
PERSIB.CO.ID
Gelandang Persib Bandung, Omid Nazari, mendapatkan balutan perban di bagian kepala seusai mengalami luka akibat pelemparan batu pada 14 September 2019.

Rhendy mengaku kaget ada oknum yang melakukan serangan terhadap bus Persib.

"Kami kaget ada yang melakukan serang terhadap bus Persib.  Di luar stadion suporter kami dan suporter Persib padahal berjalan beriringan dan tidak ada kejadian apapun," ucap Rhendy.

"Kemungkinan besar ada oknum yang mungkin juga bukan suporter, mengingat wilayah kejadian yang jauh dari stadion dan di luar area panpel," ujarnya menambahkan.

Baca Juga: Link Live Streaming Balapan MotoGP San Marino 2019 - Kans Yamaha Jadi Juara

Pelatih Tira-Persikabo, Rahmad Darmawan, bersama pemainnya, Guntur Triaji, memberikan keterangan saat sesi konferensi pers setelah pertandingan melawan Persib Bandung pada pekan kedua Liga 1 2019.
ANTARA NEWS
Pelatih Tira-Persikabo, Rahmad Darmawan, bersama pemainnya, Guntur Triaji, memberikan keterangan saat sesi konferensi pers setelah pertandingan melawan Persib Bandung pada pekan kedua Liga 1 2019.

Rhendy mengaku akan melakukan evaluasi terhadap insiden tersebut.

"Namun, apapun itu, ini akan tetap menjadi bahan evaluasi internal kami," kata Rhendy.

Ia juga mengharapkan bantuan dari pihak Kepolisian untuk mengusut pelaku.

"Kami berharap pihak Kepolisian melakukan pengusutan kejadian tadi malam yang menimpa bus Persib," tutur Rhendy mengakhiri.

Terlepas dari itu, performa menawan ditunjukkan Persib pada laga ini dengan menahan imbang tuan rumah.

Maung Bandung bermain imbang 1-1 kontra Tira-Persikabo pada laga yang berlangsung di Stadion Pakansari, Bogor.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
28
64
2
Liverpool
28
64
3
Man City
28
63
4
Aston Villa
29
56
5
Tottenham
28
53
6
Man United
28
47
7
West Ham
29
44
8
Brighton
28
42
9
Wolves
28
41
10
Newcastle
28
40
Klub
D
P
1
Borneo
29
69
2
Persib
30
55
3
Bali United
29
49
4
Madura United
29
46
5
PSIS Semarang
29
46
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
29
41
9
Barito Putera
29
40
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
29
72
2
Barcelona
29
64
3
Girona
29
62
4
Athletic Club
29
56
5
Atlético Madrid
29
55
6
Real Sociedad
29
46
7
Real Betis
29
42
8
Valencia
28
40
9
Villarreal
29
38
10
Getafe
29
38
Klub
D
P
1
Inter
29
76
2
Milan
29
62
3
Juventus
29
59
4
Bologna
29
54
5
Roma
29
51
6
Atalanta
28
47
7
Napoli
29
45
8
Fiorentina
28
43
9
Lazio
29
43
10
Monza
29
42
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.