Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hukuman Dipangkas, Neymar Bisa Segera Mentas di Liga Champions

By Ade Jayadireja - Selasa, 17 September 2019 | 20:30 WIB
Duo penyerang Paris Saint-Germain (PSG) Kylian Mbappe dan Neymar.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Duo penyerang Paris Saint-Germain (PSG) Kylian Mbappe dan Neymar.

BOLASPORT.COM - Neymar bisa kembali memperkuat Paris Saint-Germain (PSG) di Liga Champions dalam waktu dekat setelah masa hukumannya dipangkas.

Neymar diganjar larangan bermain dalam tiga pertandingan akibat komentar pedasnya terkait kekalahan PSG dari Manchester United pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions, 6 Maret 2019.

Penyerang timnas Brasil itu mengecam ofisial pertandingan karena memberi penalti kepada Setan Merah.

Ia tak ikut main dalam partai tersebut karena dibebat cedera.

Baca Juga: Juergen Klopp Lanjut di Liverpool atau Pergi? Tergantung Cuaca

"Memalukan. Mereka menempatkan empat orang yang tidak mengerti sepak bola untuk menyaksikan tayangan ulang di depan televisi," demikian isi luapan Neymar lewat Instagram.

Menyusul banding dari PSG, Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS) memangkas durasi hukuman Neymar menjadi dua pertandingan.

"Hakim menguatkan banding dan mengurangi penangguhan yang diberlakukan oleh UEFA pada Neymar menjadi dua pertandingan dalam kompetisi UEFA," bunyi pernyataan CAS, seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.

Baca Juga: Persib Bandung Tanpa Ezechiel N'Douassel Saat Menjamu Semen Padang

Baca Juga: Max Verstappen Isyaratkan Keinginan untuk Setim dengan Charles Leclerc

Dengan demikian, Neymar bisa kembali mentas ketika PSG menantang Club Brugge pada 22 Oktober mendatang.

Sejak Neymar datang dari FC Barcelona pada 2017, PSG selalu terhenti pada babak 16 besar.

Adapun catatan Neymar bersama Le Parisien di kompetisi Eropa adalah 11 gol dan lima assist.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Mirror

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
32
73
2
Arsenal
32
71
3
Liverpool
32
71
4
Aston Villa
33
63
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
33
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
30
70
2
Persib
30
55
3
Bali United
30
52
4
Madura United
30
47
5
PSIS Semarang
30
47
6
Persik
30
46
7
Dewa United
30
44
8
Persis
30
44
9
Barito Putera
30
41
10
Persebaya
30
39
Klub
D
P
1
Real Madrid
31
78
2
Barcelona
31
70
3
Girona
31
65
4
Atlético Madrid
31
61
5
Athletic Club
31
57
6
Real Sociedad
31
50
7
Valencia
31
47
8
Real Betis
31
45
9
Villarreal
31
39
10
Getafe
31
39
Klub
D
P
1
Inter
32
83
2
Milan
32
69
3
Juventus
32
63
4
Bologna
32
59
5
Roma
31
55
6
Atalanta
31
51
7
Lazio
32
49
8
Napoli
32
49
9
Torino
32
45
10
Fiorentina
31
44
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.