Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Preview LaLiga - Atletico Madrid Vs Valencia, Duel Dua Tim Fluktuatif

By Firzie A. Idris - Jumat, 18 Oktober 2019 | 23:08 WIB
Bek kanan Atletico Madrid, Kieran Trippier, merayakan gol bersama Alvaro Morata.
LaLiga
Bek kanan Atletico Madrid, Kieran Trippier, merayakan gol bersama Alvaro Morata.

BOLASPORT.com - Atletico Madrid akan bersua Valencia pada Sabtu (19/10/2019) pukul 21:00 WIB. Baik Atletico dan Valencia sama-sama fluktuafif musim ini dan tiga poin akan sangat membantu mereka.

Atletico sempat memimpin klasemen pada tiga laga pertama mereka. Namun, mereka menemui hambatan setelah itu kendati masih bisa menahan Real Madrid 0-0.

Rekor pertahanan mereka juga impresif dengan hanya kebobolan empat gol sehingga membawa pasukan Diego Simeone ke peringakt ketiga jelang jeda untuk laga-laga internasional.

Bintang muda asal Portugal, Joao Felix, dan bek kanan internasional Inggris, Kieran Trippier, memulai musim dengan panas.

Baca Juga: Juventus Jadi yang Terdepan Gaet Gelandang Terbuang Barcelona

Sementara, gelandang asal Ghana, Thomas Partey, juga impresif. Di bawah mistar, Jan Oblak tampak bakal merebut penghargaan Zamora kelima-nya sebagai kiper terbaik LaLiga.

Valencia juga sedang menjalani awal musim Liga Spanyol yang naik turun, terutama karena masalah cedera yang menjadi hambatan utama mereka di awal musim, dan kepergian Marcelino Garcia Toral sebagai pelatih awal September silam.

Juara Copa del Rey musim lalu saat ini sedang tak terkalahkan dalam empat pertandingan tandang terakhirnya, termasuk kemenangan 2-1 atas Alaves, yang membawa mereka ke peringkat tujuh papan klasemen LaLiga.

Sejarah berpihak kepada Atletico sebelum pertemuan pertama kedua tim di musim ini.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : LaLiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.