Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Menpora Sebar Isu soal MotoGP Mandalika, Bupati Lombok Tengah Kecewa

By Agustinus Rosario - Senin, 4 November 2019 | 17:40 WIB
Rencana pembuatan sirkuit di Mandalika, Nusa Tenggara Barat yang akan digunakan untuk MotoGP dan World Superbike.
DOK. WORLD SUPERBIKE
Rencana pembuatan sirkuit di Mandalika, Nusa Tenggara Barat yang akan digunakan untuk MotoGP dan World Superbike.

BOLASPORT.COM - Bupati Lombok Tengah H. Moh Suhaili FT menyesalkan pernyataan Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali terkait rencana penyelenggaraan MotoGP di Mandalika pada 2021.

Menpora Republik Indonesia Zainudin Amali menuai kontroversi perihal pernyataannya soal rencana pemindahan lokasi balapan MotoGP di Indonesia 2021.

Dalam kunjungannya ke Kota Surabaya, Zainudin menyatakan bahwa belum ada kejelasan apakah MotoGP 2021 akan digelar di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Lombok.

Pernyataan tersebut sontak menimbulkan reaksi dari masyarakat, khususnya warga Lombok yang antusias menyambut ajang balap motor paling bergengsi di dunia tersebut.

H. Moh Suhaili FT sebagai Bupati Lombok Tengah turut menyuarakan keprihatinannya atas pernyataan Menpora tersebut.

"Menpora ini menteri baru dan bukan pihak yang terlibat langsung dalam hal ini. Jadi beliau itu belum tahu sebetulnya," ujar Suhaili dikutip Bolasport.com dari Antaranews.

Suhaili menjelaskan bahwa ada banyak daerah di Indonesia yang berniat menjadi tuan rumah dari ajang balap motor paling bergengsi tersebut.

Akan tetapi Dorna Sports SL dan ITDC (PT Pengembangan Pariwisata Indonesia) telah sepakat menjadikan sirkuit baru di Mandalika sebagai arena MotoGP Indonesia 2021.

Baca Juga: Quartararo Ungkap Alasan Gagal Pecah Telur Jadi Juara Balapan pada MotoGP Malaysia


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Antaranews

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X